Tidak ada kepadatan kendaraan seperti yang terlihat di Jalan Gatot Subroto.
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Arus lalu lintas di Kota Medan, Provinsi Sumatra Utara pada H+2 Idul Fitri 1441 Hijriyah/Tahun 2020, Selasa siang terlihat ramai dan lancar serta tidak ada mengalami kendala. Pemantauan Antara, di Medan, Selasa, di sejumlah ruas jalan terlihat kendaraan baik roda dua maupun roda empat melintas dengan aman, tertib, dan lancar.
"Pada H+2 Lebaran di Kota Medan ini, masih dalam keadaan sepi dan banyak yang libur, serta istirahat di rumah. Warga mulai ramai nantinya pada Hari Jumat ," kata Surya salah seorang warga Medan. Sebelumnya, Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera Utara, R Sabrina mengingatkan kepada seluruh ASN agar disiplin menjalankan tugas dan masuk kerja usai libur Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriyah. Masuk kerja ASN pada Selasa, 26 Mei 2020 dan tidak ada cuti bersama Lebaran.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hari Raya Idul Fitri, Lalu Lintas Kota Bandung Terpantau Lengang - Tribunnews.comBANDUNG, KOMPAS.TV - Di tengah pandemi Covid-19 , lalu lintas Kota Bandung saat Hari Raya Idul Fitri terpantau lengang. Beberapa ruas jalan
Baca lebih lajut »
4 Jurus buat Hindari Kecelakaan Lalu LintasAda 4 hal penting yang harus diperhatikan saat berkendara agar terhindar dari kecelakaan
Baca lebih lajut »
Jasa Marga: Lalu Lintas Karawang Barat KM 47 Arah Jakarta PadatAkun Twitter Jasa Marga menjelaskan alasan terjadi kepadatan lalu lintas pagi ini.
Baca lebih lajut »
Lalu Lintas Tangsel Menuju Jakarta Terpantau Ramai LancarLalu lintas dari Tangerang Selatan menuju arah Jakarta terpantau lengang memasuki H+2 lebaran atau Selasa (26/5).
Baca lebih lajut »
6 Cara Memaafkan Kesalahan Diri Sendiri di Masa Lalu6 Cara Memaafkan Kesalahan Diri Sendiri di Masa Lalu: Berikut ini tips agar Anda bisa memaafkan kesalahan di masa lalu
Baca lebih lajut »