Arus kendaraan masuk tol Semarang-Solo padat

Indonesia Berita Berita

Arus kendaraan masuk tol Semarang-Solo padat
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 78%

Arus kendaraan yang masuk ke ruas Tol Semarang-Solo dari Jakarta yang masuk melalui gerbang Banyumanik, menunjukkan kepadatan. TolSemarangSolo Mudik2022

Antrean kendaraan di ruas tol dalam Kota Semarang dari arah Krapyak menuju Jatingaleh, Jumat.

Semarang - Arus kendaraan yang masuk ke ruas Tol Semarang-Solo dari Jakarta yang masuk melalui gerbang Banyumanik, Kota Semarang, pada Jumat, menunjukkan kepadatan. "Untuk arus di gerbang Banyumanik padat, namun hingga siang masih relatif langsam," kata Juru Bicara PT Trans Marga Jateng sebagai pengelola ruas tol Semarang-Solo Dian Saputra.

Hingga Kamis malam, kata dia, terdapat kenaikan arus kendaraan hingga 184 persen dibanding hari biasa."Untuk data hari ini baru akan direkapitulasi pada pukul 22.00 WIB nanti malam," katanya. Hingga tiga hari menjelang Lebaran, kata dia, belum ada pemberlakuan "contra flow" di ruas tol Semarang-Solo, meski sudah terjadi peningkatan arus kendaraan.Sementara di dalam Kota Semarang, kepadatan terjadi di jalur pantura di sekitar pintu keluar tol Krapyak akibat dampak dari pemberlakuan sistem satu arah.Adapun di ruas tol dalam Kota Semarang kepadatan terjadi di sekitar tanjakan Jatingaleh.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

H-3 Lebaran, Arus Mudik Ruas Tol Semarang-Solo Ramai PadatH-3 Lebaran, Arus Mudik Ruas Tol Semarang-Solo Ramai PadatDi Gerbang Tol (GT) Banyumanik, Semarang, arus kendaraan yang menuju ke arah Solo mulai meningkat sejak sekitar pukul 07.00 WIB, Jumat (29/4/2022).
Baca lebih lajut »

H-5 Lebaran, Arus Mudik Tol Kalikangkung dan Banyumanik Semarang Ramai LancarH-5 Lebaran, Arus Mudik Tol Kalikangkung dan Banyumanik Semarang Ramai LancarArus kendaraan pemudik di Gerbang Tol Kalikangkung dan Banyumanik Semarang, Jawa Tengah terus meningkat pada H-5, Rabu (27/4/2022) hari raya Idul Fitri.
Baca lebih lajut »

Ganjil Genap di Tol Cikampek, Ini 7 Gerbang Tol yang Difilter Selama Arus MudikGanjil Genap di Tol Cikampek, Ini 7 Gerbang Tol yang Difilter Selama Arus MudikKhusus di wilayah hukum Polda Metro Jaya, kata Sambodo, aturan ganjil genap dan filterisasi kendaraan bakal dilaksanakan di tujuh gerbang tol.
Baca lebih lajut »

Jalan Tol Layang MBZ Ditutup Sementara, Arus Kendaraan Diarahkan ke Tol Jakarta-Cikampek Jalur BawahJalan Tol Layang MBZ Ditutup Sementara, Arus Kendaraan Diarahkan ke Tol Jakarta-Cikampek Jalur BawahJalan Tol Layang MBZ ditutup sementara akibat padatnya arus kendaraan pada pukul 07.38
Baca lebih lajut »

Arus Mudik, Pintu Masuk One Way Digeser ke Gerbang Tol Cikampek UtamaArus Mudik, Pintu Masuk One Way Digeser ke Gerbang Tol Cikampek UtamaPolri menggeser pintu masuk arus lalu lintas satu arah (One Way) dari KM 47 Tol Jakarta-Cikampek ke Gerbang Tol Cikampek Utama (Cikatama)
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 03:50:52