Arus Balik Lebaran, Diperkirakan 40.000 Kendaraan Sudah Melintas Jalan Pantura Bekasi | merdeka.com

Indonesia Berita Berita

Arus Balik Lebaran, Diperkirakan 40.000 Kendaraan Sudah Melintas Jalan Pantura Bekasi | merdeka.com
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 merdekadotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Arus Balik Lebaran, Diperkirakan 40.000 Kendaraan Sudah Melintas Jalan Pantura Bekasi

Kamis, 5 Mei 2022 21:17Arus balik mudik Lebaran mulai terlihat, Kamis . Jumlah kendaraan roda dua yang melintas Jalan Raya Pantura, Kabupaten Bekasi, menuju arah"Sudah mulai terjadi peningkatan arus balik di Jalan Raya Pantura, mayoritas adalah pengendara sepeda motor," kata Kasat Lantas Polres Metro Bekasi Kompol Arga Dija Putra.

Berdasarkan penghitungan sejak pukul 00.00 WIB hingga 07.00 WIB, tercatat sebanyak 8.122 kendaraan yang melintas di Jalan Raya Pantura. Rinciannya, 6.613 kendaraan roda dua, 1.158 kendaraan roda empat, 235 angkutan barang dan 116 bus. "Apabila pada H+1 dan H+2 bercampur antara pemudik yang menuju Jawa Barat dan masyarakat yang mudik lokal, kalau sekarang mayoritas adalah pengendara yang hendak kembali ke Jakarta," ucapnya.Hingga sore tadi, diperkirakan sebanyak 40 ribuan kendaraan yang telah melintas di Jalan Raya Pantura arah Jakarta. Jumlah tersebut diperkirakan akan terus bertambah hingga pukul tengah malam.

"Angka ter-update masih kami kalkulasikan. Tapi, kira-kira hingga malam ini sudah lebih dari 40 ribuan kendaraan. Sedangkan kemarin totalnya ada 52.650 kendaraan. Rinciannya 39.754 motor, 10.903 mobil, 1.535 angkutan barang dan 458 bus," ungkap Arga.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

merdekadotcom /  🏆 36. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Arus Balik Lebaran, Polda Lampung Pastikan Arus dari Pelabuhan Bakauheni NormalArus Balik Lebaran, Polda Lampung Pastikan Arus dari Pelabuhan Bakauheni NormalTercatat hingga 3 Mei 2022, sudah ada 42.165 warga dalam arus balik Lebaran melalui Pelabuhan Bakauheni Lampung.
Baca lebih lajut »

Arus Balik Mudik, Pemotor Mulai Padati Jalur Pantura Kabupaten BekasiArus Balik Mudik, Pemotor Mulai Padati Jalur Pantura Kabupaten BekasiKondisi lalu lintar (lalin) masih terbilang normal, sehingga tidak terjadinya penumpukan kendaraan.
Baca lebih lajut »

Arus Balik di Jalur Pantura Cirebon Mulai RamaiArus Balik di Jalur Pantura Cirebon Mulai RamaiPada H+3 Lebaran 2022, Kamis (5/5/2022), arus balik kendaraan yang melintas di jalur pantai utara (pantura) Cirebon, Jawa Barat, sudah mulai menunjukkan keramaian
Baca lebih lajut »

Arus balik jalur arteri pantura dan tol di Cirebon masih landaiArus balik jalur arteri pantura dan tol di Cirebon masih landaiKepala Satuan Lalu Lintas Polres Cirebon Kota, Jawa Barat AKP Triyono Raharja mengatakan pada H+1 Lebaran 2022, jalur arteri pantai utara (pantura) dan tol ...
Baca lebih lajut »

Cegah Penumpukan Kendaraan di Arus Balik, Kota di Pantura Bakal Dijadikan Rest Area PemudikCegah Penumpukan Kendaraan di Arus Balik, Kota di Pantura Bakal Dijadikan Rest Area PemudikSelain mengantisipasi penumpukan kendaraan di rest area saat arus balik, solusi ini juga membantu pertumbuhan ekonomi daerah yang dilalui pemudik.
Baca lebih lajut »

Begini Suasana Arus Balik di Jalur Pantura Cirebon Hari Ini, Lalu Lintas di Dominasi PemotorBegini Suasana Arus Balik di Jalur Pantura Cirebon Hari Ini, Lalu Lintas di Dominasi PemotorSejumlah kendaraan roda dua berpelat luar daerah memadati tiap lajur persimpangan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 16:32:27