Ingin Salat Ied Bareng Anies di JIS? Simak Alur Lalu Lintas dan Tempat Parkir Kendaraan di Sini
Gelora Media- Polisi akan melakukan pengamanan di lokasi Salat Idul Fitri 1443 Hijriah berskala besar di Jakarta yakni di Jakarta International Stadium, Jakarta Utara dan Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat pada Senin .
Menuju ke arah Jl. Danau Sunter Permai Raya-Jl. Danau Sunter Barat-Jl. Griya Utama-Jl. Benyamin Sueb-masuk gerbang tol Kemayoran. Kendati disediakan area parkir, Pemprov DKI Jakarta tetap menyarankan masyarakat menggunakan transportasi publik, baik itu konvensional maupun online.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anies dan Ketua MUI Lakukan Salat Id di Stadion Baru Jakarta (JIS) | Jakarta Bisnis.comPemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan menggelar Salat Idulfitri 1443 H di Jakarta International Stadium (JIS), Tanjung Priok, Jakarta Utara pada hari ini, Senin (2/5/2022).
Baca lebih lajut »
Persiapan Salat Idulfitri, Pemprov DKI Atur Lalu Lintas Menuju JIS | Jakarta Bisnis.comPemprov DKI Jakarta melakukan pengaturan lalu lintas untuk menyambut jemaah yang akan melaksanakan salat Idulfitri 2022 di Jakarta International Stadium (JIS).
Baca lebih lajut »
DKI Jakarta Batasi Kendaraan Menuju JIS Saat Salat Ied, Disiapkan Shuttle BusPemerintah DKI Jakarta menyediakan lima shuttle bus untuk antar jemput dari titik kantong parkir untuk Salat Ied.
Baca lebih lajut »
Ini Pengaturan Lalu Lintas untuk Warga Jakarta yang Hendak Salat Id di JISPengaturan lalu lintas untuk warga jakarta yang hendak salat Idulfitri di Jakarta International Stadium (JIS).
Baca lebih lajut »
Ingin Salat Idulfitri di Jakarta International Stadium (JIS)? Anies Berikan Imbauan | Jakarta Bisnis.comPelaksanaan Salat Idulfitri 1443 Hijriah di Jakarta International Stadium (JIS) akan dimulai pada Senin (2/5/2022) pukul 07:00 WIB.
Baca lebih lajut »
Sambut Jemaah Salat Idulfitri, Ini Penjelasan Imam Besar Masjid IstiqlalImam Besar Masjid Istiqlal KH Nassaruddin Umar memastikan, secara teknis Masjid Istiqlal sudah siap melaksanakan salat Idulfitri 1443 H.
Baca lebih lajut »