Kegiatan berskala internasional ini dilaksanakan di Columbia University New York.
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK - Yayasan Nirlaba Artha Graha Peduli kembali berperan serta dalam kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan lingkungan pada konferensi Internasional tentang Pembangunan Berkelanjutan di Columbia University New York, Amerika Serikat, Rabu . Kegiatan berskala internasional ini dilaksanakan dalam rangka membangun forum jaringan kerja di tingkat internasional.
Heka menunjukkan, dalam paparan itu, Koordinator Tambling Wildlife Nature Conservation Lampung Ardi Bayu Firmansyah juga menjelaskan program yang telah dilakukan oleh AGP dalam bidang konservasi fauna, flora, hutan dan laut. TWNC yang didukung oleh pemerintah berperan aktif menjaga lingkungan hidup.
“Kami bersama mitra seperti Pemda Jabar, TNI, warga, dan lain-lain membersihkan sungai, mengadakan pembenihan bibit, mengedukasi warga untuk peduli pada lingkungan sungai,” ucap Heka. Pada kesempatan itu, AGP yang sudah terjun pada penyelamatan lingkungan sejak tahun 1990-an memutar film dokumen lingkungan hidup serta upaya menghadapi climate change dengan merawat dan melindungi sekitar 45.000 hektare hutan dan 15.000 hektare pantai dan laut di TWNC serta reforestasi pada pengelolaan hutan sawit berkelanjutan sekitar 12.500 hektare di Kalimantan Barat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kamar Dagang AS-Indonesia Gelar Forum Bisnis di New York, Peringati 70 Tahun Kerjasama RI-AS
Baca lebih lajut »
Menyantap Makanan Padang Di New YorkMeski jauh di New York makanan padang masih bisa dinikmati.
Baca lebih lajut »
AGP Bahas Climate Change di Columbia University New YorkKoordinator Tambling Wildlife Nature Conservation (TWNC) Lampung Ardi Bayu Firmansyah juga menjelaskan program yang telah dilakukan AGP dalam bidang konservasi fauna, flora, hutan, dan laut
Baca lebih lajut »
Krisis pengungsi dapat jadi 'a new normal' geopolitik duniaKrisis pengungsi yang dihadapi banyak negara pada beberapa tahun terakhir dapat jadi kondisi normal yang baru (a new normal) dalam memahami geopolitik dunia, ...
Baca lebih lajut »
Daihatsu Perkenalkan New Sigra Ke Sahabat KlubDaihatsu kembali mengundang Sahabat Klub setelah peluncuran New Astra Daihatsu Sigra, yakni pada 17 September 2019.
Baca lebih lajut »
New Fortuner TRD Sportivo Tampil Lebih KokohNew Fortuner siap menjelajahi segala medan.
Baca lebih lajut »