Arsenal mencatat kemenangan keenam dalam sembilan laga tanpa Bukayo Saka. Mikel Arteta menggunakan pemain muda Ethan Nwaneri untuk mengisi pos sayap kanan yang ditinggalkan Saka.
LONDON, KAMIS - Alah bisa karena biasa. Peribahasa ini tampaknya tepat menggambarkan upaya Arsenal menjaga tren positif dengan membiasakan diri tanpa pemain andalannya, Bukayo Saka . Sejauh ini, upaya tersebut berbuah manis. Arsenal masih mampu mempertahankan catatan tak terkalahkan di Liga Inggris yang diukir sejak 10 November 2024. “Si Meriam” meraih kemenangan keenam dalam sembilan laga dengan menaklukkan Brentford, 3-1, di Gtech Community Stadium, London, Kamis (2/12/2025) dini hari WIB.
Kemenangan ini istimewa karena menjadi hasil positif kedua beruntun Arsenal setelah tak diperkuat Bukayo Saka. Pemain Arsenal yang bisa dibilang paling berpengaruh musim ini tersebut absen sejak dua pekan lalu, setidaknya selama dua bulan setelah operasi hamstring.'Tidak seorang pun dapat menggantikannya. Dia adalah salah satu pemain terbaik di dunia,” kata pemain sayap Arsenal, Gabriel Martinelli, dikutip dariKomentar Martinelli menunjukkan betapa Arsenal sangat bergantung akan merindukan Saka yang terpaksa absen karena cedera. Wajar, Saka adalah pemain paling produktif dengan statistik 9 gol dan 13 asis yang belum bisa ditandingi pemain lain.Gelandang Brentford Mathias Jensen (tengah) menyundul bola saat laga Liga Inggris lawan Arsenal di Stadion Gtech Community, London, Kamis (2/1/2025) dini hari WIB. Arsenal memenangi laga dengan skor 3-1. Namun, dalam situasi Arsenal harus bangkit untuk mencari pengganti Saka, pelatih Mikel Arteta punya cara baru membiasakan diri. Arteta menurunkan pemain muda untuk mengisi pos sayap kanan yang ditinggalkan Saka. Di laga kontra Brentford, Arteta memilih Ethan Nwaneri yang baru berusia 17 tahun untuk menjadi starter. Bagi Nwaneri, ini pertama kalinya dia turun sejak menit pertama dalam kariernya di Liga Inggris
ARSENAL BUKAYO SAKA CEDERA ETHAN NWANERI LIGA INGGRIS
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Arsenal Vs Man United, Kata Arteta soal Bukayo Saka Idolakan RonaldoMikel Arteta merestui Bukayo Saka mengidolakan Cristiano Ronaldo dan menyebut kelebihan CR7.
Baca lebih lajut »
Hasil Liga Inggris 2024-2025: Gol Menit Akhir Bukayo Saka Dianulir, Arsenal Diimbangi Fulham 1-1Berita Hasil Liga Inggris 2024-2025: Gol Menit Akhir Bukayo Saka Dianulir, Arsenal Diimbangi Fulham 1-1 terbaru hari ini 2024-12-08 23:03:01 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Arsenal vs Monaco, Bukayo Saka Dua Gol, The Gunners Menang TelakBerkat kemenangan atas Monaco Arsenal berada ke peringkat keempat klasemen sementara Liga Champions dengan raihan 13 poin dari enam laga
Baca lebih lajut »
Catatan Menarik Arsenal vs AS Monaco: Performa Impresif Bukayo SakaArsenal meraih kemenangan besar melawan AS Monaco di Liga Champions. Berikut catatan menarik dari pertandingan ini.
Baca lebih lajut »
Hasil Arsenal Vs Monaco, Brace Bukayo Saka Bawa The Gunners Menang 3-0Laga Arsenal vs AS Monaco pada pekan keenam Liga Champions berlangsung di Stadion Emirates. Arsenal menang 3-0 berkat Bukayo Saka dan gol Havertz.
Baca lebih lajut »
Arsenal Vs Monaco, Kata Bukayo Saka usai Sumbang Dua GolARSENAL memperpanjang rekor kandang di Liga Champions dengan sempurna dengan mengalahkan MonacoIni hasil gol dari Bukayo Saka
Baca lebih lajut »