Presiden Alberto Fernandez menetapkan hari kepulangan Messi dkk dari Qatar sebagai hari libur nasional.
Foto: Fans Argentina memegang bendera bergambar bintang sepak bola Argentina Lionel Messi dan mendiang Diego Maradona saat berkumpul di Obelisk untuk merayakan kemenangan Piala Dunia Qatar 2022 melawan Prancis di Buenos Aires, Argentina, Minggu . Argentina menjadi juara Piala Dunia 2022 setelah menang adu penalti atas Prancis 4-2.
"Skuad Piala Dunia 2022 akan berangkat pada Selasa siang ke Obelisk untuk merayakan gelar juara dunia bersama para penggemar," sebut Asosiasi Sepak Bola Argentina melalui akun Twitter resminya. Kapten sekaligus legenda hidup timnas Argentina, Lionel Messi mengaku bahwa dirinya tidak sabar untuk segera tiba di tanah kelahirannya. La Pulga mengaku ingin segera merayakan keberhasilan ambisi terbesar sepanjang karier sepak bolanya."Saya benar-benar tidak sabar untuk segera ke sana dan menikmati kemenangan ini bersama mereka," lanjut La Pulga dengan antusias.
Sebelum merayakan di Argentina, Albiceleste sempat merayakan salah satu kemenangan bersejarahnya di stadion, ruang ganti, sampai di perjalanan menuju penginapan di Qatar. Di tanah tuan rumah, mereka merayakannya bersama para pendukung dan masyarakat Argentina yang hadir secara langsung.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemerintah Argentina Tetapkan Libur Nasional Satu Hari untuk Parade Juara Piala Dunia - Bola.netSeluruh sudut Argentina akan berpesta besar-besaran seusai jadi juara Piala Dunia 2022 pada Selasa (20/12/2022) waktu setempat. Pemerintah Argentina bahkan akan membuatnya jadi hari libur nasional pada hari tersebut.
Baca lebih lajut »
Innalillahi, Pesta Juara Dunia Argentina di Manado Tumbalkan Satu NyawaSeorang remaja bernama Jesen Tuluran, 17, meninggal dunia akibat ditikam saat mengikuti konvoi perayaan kemenangan Argentina.
Baca lebih lajut »
Daftar Juara Piala Dunia dari Masa ke Masa, Argentina Tiga Kali Jadi Juara - Pikiran-Rakyat.comTim Lionel Messi berhasil mengalahkan Prancis dalam babak final Piala Dunia 2022, Argentina menyandang gelar juara yang ketiga kalinya.
Baca lebih lajut »
FINAL PIALA DUNIA 2022 - Argentina Juara Dunia, Lionel Messi Belum Ingin Pensiun - Bolasport.comArgentina berhasil membawa pulang trofi Piala Dunia 2022 setelah mengalahkan timnas Prancis dalam laga final di Lusail Iconic Stadium, Minggu (18/12/2022). Lantas, Lionel Messi jadi pensiun? 🤔
Baca lebih lajut »
PIALA DUNIA 2022 - Postingan Emosional Lionel Messi Usai Bawa Timnas Argentina Juara Dunia - Bolasport.comTimnas Argentina sukses menjadi juara Piala Dunia 2022 usai mengalahkan timnas Prancis di partai final. Lionel Messi lantas membuat postingan emosional usai membawa Tim Tango juara dunia. 🥺😢😭
Baca lebih lajut »
Foto : Penampakan Lautan Suporter di Buenos Aires Rayakan Argentina Juara Piala Dunia | merdeka.comPenampakan Lautan Suporter di Buenos Aires Rayakan Argentina Juara Piala Dunia. Ribuan suporter yang tumpah ruah di kawasan Obelisk, Buenos Aires, setelah Argentina berhasil merengkuh gelar juara Piala Dunia 2022. Mereka bersukacita merayakan kembalinya trofi Piala Dunia setelah 36 tahun.,Argentina,timnas argentina,Piala Dunia 2022,Piala Dunia,Piala Dunia Qatar,messi,lionel messi,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »