April 2020, Pertamina Catat Peningkatan Pemakaian Elpiji |Republika Online

Indonesia Berita Berita

April 2020, Pertamina Catat Peningkatan Pemakaian Elpiji |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Perbandingan April dengan rata-rata Januari-Februari meningkat 1,8 persen

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Pertamina mencatat penggunaan elpiji meningkat stabil terutama sejak imbauan bekerja dari rumah atau work from home dilakukan. VP Corporate Communication Pertamina Fajriyah Usman mengatakan peningkatan terus terjadi hingga April 2020.

Dia menjelaskan bahkan peningkatan elpiji nonsubisidi juga meningkat lebih tinggi lagi. Fajriyah mengaku senang masyarakat mulai beralih dari elpiji subsidi ke nonsubsidi. Dia menegaskan, Pertamina telah menyiapkan sejumlah cara untuk mengantisipasi kenaikan tersebut. Mulai dari menjaga ketahanan stok hingga meningkatkan pelayanan melalui layanan antar atau Pertamina Delivery Service.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kuartal I 2020, CIMB Group Catat Penurunan Laba 21,4 Persen |Republika OnlineKuartal I 2020, CIMB Group Catat Penurunan Laba 21,4 Persen |Republika OnlinePendapatan bunga bersih CIMB Group tumbuh tipis dibandingkan periode sama tahun lalu.
Baca lebih lajut »

Jeblok Imbas Corona, Negara Ini Laporkan Nol Penjualan Mobil di April 2020Jeblok Imbas Corona, Negara Ini Laporkan Nol Penjualan Mobil di April 2020Negara lockdown membuat industri otomotif terpukul. Bahkan penjualan di April 2020 tidak mencatatkan angka di negara ini. Lockdown via detikoto
Baca lebih lajut »

Survei: Optimisme Konsumen Turun Tajam pada April 2020Survei: Optimisme Konsumen Turun Tajam pada April 2020Optimisme konsumen menurun tajam pada April 2020.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 14:37:43