prosedur keberangkatan penumpang pesawat kemungkinan besar bagian dari new normal
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Angkasa Pura II menyiapkan pemeriksaan dokumen secara digital di bandara untuk mengantisipasi skenario kehidupan normal baru pascapandemi COVID-19. "Saat ini penumpang datang ke bandara untuk kemudian dilakukan pengecekan secara manual oleh petugas.
"Digitalisasi dalam pemeriksaan dokumen penumpang pesawat di tengah pembatasan penerbangan ini juga menjadi salah satu program 'smart airport' PT Angkasa Pura II. Sejak empat tahun lalu kami sudah menjalankan transformasi digital guna mewujudkan 'smart airport' di Indonesia. Oleh karena itu, kami siap mengantisipasi skenario 'new normal' di tengah pandemi COVID-19," ujar Awaluddin.
"Penerapan protokol tentu saja berdasarlan keputusan pemerintah dan Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pelindo II Susun |em|Timeline|/em| Skenario The New Normal |Republika OnlineProsedur antisipasi penyebaran Covid-19 itu akan dijadikan acuan baru operasional.
Baca lebih lajut »
AP II Siapkan Protokol |em|New Normal|/em| untuk Aktivitas Bandara |Republika OnlinePT Angkasa Pura II siapkan protokol untuk konsep new normal di bandara.
Baca lebih lajut »
Deretan BUMN Siapkan The New Normal, dari AP II Hingga PTBAPT AP II, PTBA, dan Taspen mengaku siap menyambut the new normal, beroperasi di tengah pandemi virus corona dengan menerapkan protokol kesehatan.
Baca lebih lajut »
AP II Siapkan Protokol The New Normal untuk Aktivitas BandaraPT Angkasa Pura II saat ini sudah mempersiapkan protokol guna mengantisipasi The New Normal di tengah Covid-19 sejalan dengan...
Baca lebih lajut »
Pasca Membeludaknya Penumpang, AP II Diminta Tetap Jalankan Protokol Penanganan Covid-19Darmadi mengapresiasi langkah cepat AP II pasca antrean penumpang di Bandara Soetta yang membludak, kini sudah terlihat baik.
Baca lebih lajut »
Kemenhub Finalkan Investigasi Lion Air Group dan AP II Hari iniKementerian Perhubungan (Kemenhub) akan menyelesaikan proses investigasi terhadap adanya dugaan pelanggaran yang dilakukan PT Angkasa Pura II (Persero) dan maskapai Batik Air milik Lion Air Group hari ini, Selasa, 19 Mei 2020.
Baca lebih lajut »