Anies Harap Masyarakat Teladani Kisah Nabi Ibrahim |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Anies Harap Masyarakat Teladani Kisah Nabi Ibrahim |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Anies Refleksikan Kisah Nabi Ibrahim dengan Perjuangan Menghadapi Pandemi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut, ada banyak hikmah dalam kisah keluarga Nabi Ibrahim. Ia pun berharap semua pihak bisa meneladani kisah tersebut dalam konteks menghadapi pandemi Covid-19.

Baca Juga Ia pun meminta semua pihak untuk meneladani kisah keluarga Nabi Ibrahim AS, Siti Hajar dan Nabi Ismail AS, dalam menghadapi pandemi ini. Sebuah kisah keluarga sekitar 4.300 tahun lalu yang hikmahnya terus diambil umat Islam hingga sekarang. Anies pun mengapresiasi warga yang telah meneladaninya dengan cara mematuhi protokol kesehatan untuk menyelamatkan nyawa. Termasuk pula warga yang saling tolong menolong pada masa pandemi ini.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Inilah Kisah-kisah Penting yang Terjadi di Bulan DzulhijjahInilah Kisah-kisah Penting yang Terjadi di Bulan DzulhijjahDi balik keberkahan yang melimpah, ternyata di bulan Dzulhijjah juga terdapat beberapa sejarah penting atau peritiwa mulia yang pernah terjadi pada bulan tersebut....
Baca lebih lajut »

Anies Sebut Vaksin Ampuh, Hanya 0,3 Persen Warga Tervaksin Kena Kasus Covid-19Anies Sebut Vaksin Ampuh, Hanya 0,3 Persen Warga Tervaksin Kena Kasus Covid-19Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengungkapkan data bahwa hanya 0,3 persen warga yang sudah divaksinasi dosis 1, yang akhirnya terpapar Covid-19.
Baca lebih lajut »

Anies Ingatkan Warga yang Isoman Lapor ke Pengurus RT |Republika OnlineAnies Ingatkan Warga yang Isoman Lapor ke Pengurus RT |Republika OnlinePemprov DKI Jakarta mengantisipasi hal buruk, yakni meninggalnya warga saat isoman.
Baca lebih lajut »

Kondisi Covid-19 Jakarta, Anies Sebut 1.400 Orang Antre Masuk IGDKondisi Covid-19 Jakarta, Anies Sebut 1.400 Orang Antre Masuk IGD'Yang mengantre untuk bisa masuk IGD tampak pasien-pasien di lorong-lorong puskesmas di rumah-rumah itu bisa sampai sekitar 1.400 orang karena keterbatasan kapasitas rumah sakit,' kata Anies
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 14:16:07