Anies juga menyoroti kebutuhan ventilator di rumah sakit yang kurang. Ia bakal menggandeng BUMN untuk membantu menyediakan kebutuhan vital itu untuk pasien Covid-19.
GUBERNUR DKI Jakarta Anies Baswedan menuturkan pihaknya mendorong peningkatan kapasitas Polymerase Chain Reaction atau swab test ke warga ketimbang rapid test virus korona atau covid-19.
"Dikhawatirkan kalau hasil rapid test negatif, padahal bisa positif dan berpotensi menularkan secara tinggi. Kami berharap peningkatan kapasitas didorong lebih jauh," jelas Anies di Jakarta, Kamis ."Baru tadi siang dengan BUMN sedang dorong produksi dalam negeri. Saat ini kami kekurangan 170 unit ventilator dari jumlah yang dimiliki," kata Anies.Sebelumnya, Ketua Fraksi PSI DPRD DKI Jakarta, Idris Ahmad mendorong Pemprov DKI meningkatkan swab test.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anies dorong pemerintah tingkatkan kapasitas tes PCR'Pengetesan melalui rapid test memiliki potensi kekeliruan yang cukup tinggi, jadi kita mendorong meningkatkan kapasitas untuk tes PCR,” kata Anies Baswedan. PSBB COVID19
Baca lebih lajut »
PSI Dorong Wagub Riza Patria Perbanyak Test Swab ke WargaKetua Fraksi PSI DPRD DKI Jakarta, Idris Ahmad mengungkapkan prioritas utama wakil gubernur (wagub) terpilih Ahmad Riza Patria ialah menangani covid-19 bersama Gubernur Anies Baswedan.
Baca lebih lajut »
Rapid Test Tak Efektif, Anies Fokus Perbanyak Tes PCRGubernur DKI Anies Baswedan menyebut rapid test mengkhawatirkan karena banyak hasil yang keliru dalam mendiagnosa virus corona di tubuh seseorang.
Baca lebih lajut »
Mengenal Rapid Test dan Swab TestAda rapid test. Ada RTPCR (Reverse Transcription Polymerase Chain Reaction) atau swab test. Keduanya untuk mendeteksi covid-19. Apakah perbedaannya?
Baca lebih lajut »
Anies: Kita Harus Bersiap untuk Kondisi yang Lebih Menantang |Republika OnlineAnies minta dukungan pemerintah pusat meningkatkan kapasitas fasilitas kesehatan.
Baca lebih lajut »
Anies minta dukungan pemerintah untuk tingkatkan fasilitas kesehatanGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta dukungan pemerintah pusat untuk meningkatkan kapasitas fasilitas kesehatan dalam rangka mengantisipasi peningkatan ...
Baca lebih lajut »