Yang mengejutkan awal pekan ini, Anies Baswedan sebut jumlah kasus infeksi Corona Covid-19 mencapai 40 ribuan. Hotman Paris buka suara.
Liputan6.com, Jakarta Wabah Corona Covid-19 di Indonesia meluas. Jumlah total kasus Infeksi Corona Covid-19 di Tanah Air pun terus meningkat. Per 10 Mei 2020, jumlah kasus infeksi Corona di Indonesia mencapai 14 ribuan. Pengacara sekaligus presenter kondang Hotman Paris Hutapea beberapa kali menuangkan keresahannya.
2 dari 5 halamanSenggol Achmad YuriantoMengunggah kepala berita di akun Instagram terverifikasi miliknya, Hotman Paris menyenggol Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Virus Corona Achmad Yurianto. 3 dari 5 halamanMengapa Bicara Beda di TV?Ia menyambung, “Apa kata Anis benar?? Kenapa Yuri bicara beda di tv tiap hari???” Mengunggah tangkapan layar judul berita tampaknya belum membuat Hotman Paris lega.
4 dari 5 halamanJantung Deg-deganHotman Paris menyapa dan memberi tahu bahwa jantungnya deg-degan usai membaca keterangan Anies Baswedan. “Ditulis di situ Gubernur DKI menyatakan bahwa kasus sebenarnya terkait Corona mencapai 30 ribu sampai 40 ribu. Hanya di wilayah DKI,” beri tahu Hotman Paris.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anies Perkirakan Kasus Corona di DKI Sebenarnya Capai 40 Ribu-80 RibuAnies menyatakan jumlah sebenarnya dari kasus Corona di DKI lebih tinggi dari yang diumumkan. Jumlah kasus COVID-19 di DKI diperkirakan 40 ribu-80 ribu kasus.
Baca lebih lajut »
Anies Baswedan Sebut Djoko Santoso Seorang PatriotAnies Baswedan menyampaikan ucapan duka cita atas meninggalnya Djoko Santoso.
Baca lebih lajut »
Anies Baswedan Jamin Pendidikan Anak Dari Tenaga Medis yang GugurJaminan biaya pendidikan yang Anies Baswedan berikan hanya untuk anak dari tenaga medis yang meninggal saat bertugas melawan pandemi Corona.
Baca lebih lajut »
Prabowo dan Anies Baswedan Ikuti Prosesi Pemakaman Djoko Santoso di San Diego HillsSandiaga Uno tidak hadir di pemakaman. Hanya datang saat di rumah duka saja
Baca lebih lajut »