Anies Baswedan, mengumumkan perpanjangan PSBB Masa Transisi Fase I untuk keempat kalinya selama dua pekan hingga 27 Agustus 2020.
Selama periode tersebut, Anies menegaskan, Pemprov DKI Jakarta akan memperketat kegiatan yang berpotensi menimbulkan kerumunan di ruang publik, khususnya di akhir pekan dan momen HUT RI ke-75 pada 17 Agustus mendatang.
Anies Baswedan mengatakan, dengan perpanjangan ini, pihaknya bersama aparat Kepolisian dan TNI akan fokus pada penegakan aturan, khususnya penggunaan masker kepada masyarakat. Pasalnya, kata Anies, data pelanggaran dalam pemakaian masker mengalami peningkatan secara signifikan dalam sepekan terakhir.
Satpol DKI, kata Anies Baswedan, telah mendata terkait pelanggaran masker setiap pekannya. Selama periode 1-6 Juli ditemukan 2.556 pelanggar. Lalu, berikutnya terjadi peningkatan terus menerus, yaitu 4.901 pelanggaran selama 7-11 Juli, 5.968 pelanggaran selama 12-19 Juli. Anies menegaskan bahwa jumlah pelanggar dan denda tersebut bukan semata-mata soal pemerintah memberikan sanksi untuk mendapatkan denda. Namun, itu semua tentang kedisiplinan, keselamatan, dan perlindungan kita bersama.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anies Perpanjang PSBB Transisi Jakarta Hingga 27 Agustus 2020PSBB Transisi DKI Jakarta resmi diperpanjang untuk keempat kalinya guna menekan laju penularan virus corona (Covid-19).
Baca lebih lajut »
Anak Buah Anies Baswedan Pengin Karaoke Milik Ahmad Dhani DitutupDulu Ahmad Dhani mati-matian mendukung Anies Baswedan jadi gubernur, kini tempat karaoke miliknya terancam disegel Pemprov DKI MasterpieceAhmadDhani
Baca lebih lajut »
Terpopuler Metro: Pembunuhan Bos Pabrik Roti, Anies Baswedan Dituding IntoleranKasus pembunuhan di Cikarang menjadi salah satu berita terpopuler hari Rabu kemarin hingga Kamis pagi ini, selain kabar tentang Anies Baswedan yang dituding intoleran.
Baca lebih lajut »
Soal Anies Baswedan Dituduh Intoleran, Pengamat: Punya Niat Jadi CapresPengamat politik menyatakan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memang mempunyai celah untuk disudutkan sebagai pemimpin yang intoleran.
Baca lebih lajut »
Serunya ILC Tadi Malam, Anies Baswedan Tak Percaya Klaim & Ridwan Kamil 'Kelinci Percobaan' Covid-19 - Tribun TimurSerunya ILC TV One Tadi Malam, Anies Baswedan Tak Percaya Klaim & Ridwan Kamil Ulas Vaksin Covid-19
Baca lebih lajut »
PSI: Anies Jangan Paksakan Ganjil Genap Saat Pandemi Covid-19Fraksi Partai Solidaritas Indonesia (PSI) DKI Jakarta menuding penerapan pembatasan kendaraan pribadi dengan ganjil-genap berisiko meningkatkan penyebaran virus covid-19. Bahkan ini bisa mendorong adanya klaster baru covid-19 transportasi umum.
Baca lebih lajut »