Anies Baswedan Kisahkan Perjuangan Nenek Ikut Kongres Perempuan 1928

Indonesia Berita Berita

Anies Baswedan Kisahkan Perjuangan Nenek Ikut Kongres Perempuan 1928
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 92%

Saat tiba di Stasiun Tegal, mereka dihalau dan dilarang naik kereta. Petugas-petugas Belanda saat itu mencegah para perempuan utusan untuk berangkat ke Kongres Perempuan itu.

SETIAP Hari Ibu diperingati, Anies Baswedan selalu kembali teringat kepada sang nenek. Ini karena Barkah, nama nenek dari calon presiden NasDem itu, termasuk seorang penggiat pergerakan perempuan sejak prakemerdekaan.

Anies bercerita lebih lanjut bahwa perempuan-perempuan itu tidak menyerah dan tidak pulang ke rumah. Mereka melawan. Mereka menantang. "Setelah berdebat dan tak juga tembus. Tahukah apa yg mereka lakukan?" tanya Anies. Stasiun gempar. Belanda gentar. Akhirnya mereka diizinkan naik kereta. Berangkatlah mereka ke Yogyakarta mengikuti kongres dan ikut membangun fondasi perjuangan perempuan dan perjuangan kemerdekaan.

Barkah dikarunia umur panjang. Meski di masa tuanya harus duduk di kursi roda, Barkah tetap membaca koran setiap hari, mengikuti perkembangan, dan tetap mengajak diskusi siapapun yang berkunjung hingga menjelang wafat di usia 93 tahun. Badannya memang telah menua, imbuh Anies, tetapi pikiran dan semangatnya selalu muda.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tak Hanya di Stasiun Pasar Senen, Saat Momen Nataru Penumpang Bisa Naik Turun di Stasiun IniTak Hanya di Stasiun Pasar Senen, Saat Momen Nataru Penumpang Bisa Naik Turun di Stasiun IniMenyambut Natal 2022 dan tahun baru 2023 (Nataru), PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasional 1 (KAI Daop 1) Jakarta memberikan pelayanan khusus untuk para calon penumpang kereta api jarak jauh (KAJJ).
Baca lebih lajut »

Di Depan Kongres Muslimah Indonesia, Wamenag Jelaskan Konsep Memuliakan Perempuan dalam IslamDi Depan Kongres Muslimah Indonesia, Wamenag Jelaskan Konsep Memuliakan Perempuan dalam Islam'Perempuan menurut pandangan Islam, pada dasarnya menempati posisi yang sangat mulia,' tegas Wamenag
Baca lebih lajut »

Hari Ibu, Sri Mulyani Angkat Peran Kongres Perempuan PertamaHari Ibu, Sri Mulyani Angkat Peran Kongres Perempuan PertamaHari Ibu, Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyampaikan bahwa sosok ibu adalah pahlawan yang sangat hebat.
Baca lebih lajut »

Profil Nyi Hajar Dewantara, Tokoh Dibalik Suksesnya Kongres PerempuanProfil Nyi Hajar Dewantara, Tokoh Dibalik Suksesnya Kongres PerempuanNyi Hajar Dewantara merupakan putri keenam dari Kanjeng Pangeran Haryo (KPH) Sosroningrat dengan R.A.Y. Mutmainah. Ayahnya merupakan putra K.P.A.A Pakualam III sedangkan Ibunya merupakan putri dari KRT Mertonegoro II
Baca lebih lajut »

Sejarah Hari Ibu, Diprakarsai Pahlawan Wanita di Yogyakarta pada 1928Sejarah Hari Ibu, Diprakarsai Pahlawan Wanita di Yogyakarta pada 1928Lahirnya peringatan Hari Ibu 22 Desember dikarenakan hadirnya Kongres Perempuan Indonesia I pada 1928 di Yogyakarta.
Baca lebih lajut »

Sejarah Hari Ibu Tak Lepas dari Pelaksanaan Kongres Pemuda I dan IISejarah Hari Ibu Tak Lepas dari Pelaksanaan Kongres Pemuda I dan IISejarah Hari Ibu tidak lepas dari kegiatan Kongres Perempuan III yang digelar pada 1938.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 16:12:23