Aniaya Warga hingga Tewas, 7 Anggota Geng Motor di Medan Ditangkap
akan melakukan patroli untuk mencegah hal serupa terulang kembali yang berkaitan dengan ulah para geng motor."Memastikan masyarakat tidak usah khawatir untuk melakukan kegiatan menghadapi Idulfitri," ujarnya.Seperti diberitakan, satu orang tewas akibat diserang geng motor di Jalan Yos Sudarso, Simpang Kantor, Kecamatan Medan Labuhan, Kota Medan, Rabu malam. Korban tewas bernama Retno Suwito, warga Jalan Kail, Kecamatan Medan Labuhan, Kota Medan. Dia tewas dengan luka bacok.
Berdasarkan kronologi dari polisi, kejadian itu berawal saat korban membawa istri beserta kedua anaknya dan adik iparnya jalan-jalan ke wilayah Marelan mengendarai sepeda motor dengan keadaan knalpot brong, Rabu sekitar pukul 23.00 WIB.Pada saat melintas di Simpang Titi Papan arah ke Martubung. Korban dipepet sejumlah anggota geng motor. Lalu, salah seorang di antara mereka memaki korban lantaran knalpot brong pada sepeda motornya.
Korban membalas makian itu kemudian mengebut hingga ke Simpang Kantor. Selanjutnya, korban berhenti di persimpangan untuk meminum jamu. Geng motor itu ternyata memutar balik ke arah Simpang Kantor menuju ke Sei Mati.Saat itu beberapa dari pelaku memanggil korban. Selanjutnya, korban bersama istri dan kedua anaknya yang mengendarai sepeda motor lain pulang menuju Jalan Sei Mati. Saat di Simpang Sei Mati para pelaku memaki korban sambil mengikutinya.
Lalu, tepat di depan sebuah gudang, korban dipepet para pelaku sehingga terjatuh bersama kedua anak dan istrinya. Anak dan istri korban pun turut terluka. Korban langsung dianiaya para pelaku menggunakan senjata tajam. Dia sempat berlari tapi tetap dikejar pelaku hingga terjatuh ke parit. Kemudian, para pelaku melarikan diri dan masyarakat membawa korban ke rumah sakit setempat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Viral, Kebrutalan Geng Motor di Medan Aniaya Warga Hingga Tewas Terekam CCTVUlah geng motor di Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut) semakin meresahkan. Terbaru, kebrutalan geng motor terekam kamera CCTV saat menganiaya seorang pria hingga tewas.
Baca lebih lajut »
Kronologi Pria Tewas Dibacok Geng Motor di Medan LabuhanSeorang pria di Medan Labuhan tewas dianiaya dan dibacok geng motor. Berikut kronologi kasus itu versi polisi. Via: detikSumut
Baca lebih lajut »
Artileri Rusia Tak Berhenti Gempur Ukraina, Warga Sipil Terjebak di Medan PerangBeritaTerpopuler Artileri Rusia Tak Berhenti Gempur Ukraina, Warga Sipil Terjebak di Medan Perang artilerirusia wargasipil invasirusiakeukraina
Baca lebih lajut »
Polisi Wonogiri Ditembak Polisi Solo di Sukoharjo Pernah Aniaya PacarBripda PPS, polisi anggota Polres Wonogiri yang ditembak tim Resmob Polresta Surakarta akibat terjerat kasus pemerasan dikabarkan pernah melakukan tindak penganiayaan.
Baca lebih lajut »
Polisi amankan dua pelaku aniaya kucing dengan petasan di SumbawaSatreskrim Polres Sumbawa, Polda Nusa Tenggara Barat (NTB) mengamankan dua orang pemuda inisial AL (19) dan AR (28), karena diduga melakukan penganiayaan ...
Baca lebih lajut »
Jembatan Sementara Rampung, Jalan Nasional Kutacane - Medan Bisa DilaluiJembatan jalan nasional Kutacane - Medan yang sempat lumpuh total akibat terjangan banjir yang melanda Kabupaten Aceh Tenggara (Agara) beberapa waktu lalu di Desa Lawe Beringin Gayo, Semadam, kini sudah dapat dilalui oleh kendaraan.
Baca lebih lajut »