Angkot D02 Jurusan Terminal Depok Tertabrak KRL dan Terseret Sejauh 2 Meter

Indonesia Berita Berita

Angkot D02 Jurusan Terminal Depok Tertabrak KRL dan Terseret Sejauh 2 Meter
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 59%

Angkot D02 Jurusan Terminal Depok Tertabrak KRL dan Terseret Sejauh 2 Meter angkottertabrakKRL

jabar.jpnn.com, DEPOK - KRL dari arah Bogor menuju Jakarta menabrak sebuah angkutan kota D02 Jurusan Terminal Depok, di perlintasan Jalan Rawa Indah, Kelurahan Bojong Pondok Terong, Kecamatan Cipayung, Kota Depok.

Penjaga palang perlintasan, Rahmat mengatakan saat itu palang pintu kereta memang dalam kondisi terbuka, dan angkot tersebut langsung melintas. "Saya bilang ini ceper engga bisa, tetapi pengemudi tetap maksain juga. Jadinya nyangkut di perlintasan," ucapnya, Jumat ."Rame-rame hampir 20 orang bantu dorong, tetapi enggak bisa karena posisinya agak curam," ujarnya.

Setelah beberapa menit didorong dan belum berhasil, KRL dari darah Bogor menuju Jakarta melintas, dan posisi angkot masih di tengah, sehingga terseret KRL. Baca Juga:"Posisi kereta udah deket, dia langsung turun, dan kehajar angkotnya karena ada di tengah, dan terseret sekitar 2 meter," terangnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penampakan Angkot Ringsek Ditabrak KRL di Citayam Gara-gara Sopir Nekat MelintasPenampakan Angkot Ringsek Ditabrak KRL di Citayam Gara-gara Sopir Nekat MelintasAngkot bernopol B 2601 OG jurusan Terminal Depok- Depok 2 ditabrak KRL 1187 relasi Bogor-Jakarta Kota di perlintasan sebidang Citayam atau dekat SPBU Pondok Terong,...
Baca lebih lajut »

Saksi Mata Ceritakan Kronologi Angkot Tertabrak KRL di Kawasan DepokSebuah angkot tertabrak KRL Jabodetabek di kawasan Depok pagi ini. Saksi mata menceritakan kronologinya.
Baca lebih lajut »

Angkot Merah Tertabrak KRL di Antara Stasiun Citayam dan Depok hingga PenyokAngkot Merah Tertabrak KRL di Antara Stasiun Citayam dan Depok hingga PenyokTerjadi kecelakaan mobil angkot yang tertabrak kereta kereta rel listrik (KRL) di perlintasan rel kereta api antara Stasiun Citayam-Depok, Jawa Barat, Jumat 16 Juni 2023.
Baca lebih lajut »

Angkot Tertabrak KRL Gegara Tersangkut di Perlintasan Rel Depok, Sopir Berhasil Selamatkan Diri - Jawa PosAngkot Tertabrak KRL Gegara Tersangkut di Perlintasan Rel Depok, Sopir Berhasil Selamatkan Diri - Jawa Pos"Sampai ngebul ban, ini kan kerikil dan hujan lagi. Saya sudah upayakan sampai kereta sudah dekat, tapi kalau tidak loncat saya mati,"
Baca lebih lajut »

Angkot Tertabrak KRL di Depok, Rute Bogor-Jakarta Normal Kembali |Republika OnlineAngkot Tertabrak KRL di Depok, Rute Bogor-Jakarta Normal Kembali |Republika OnlineAngkot tertemper di antara Stasiun Citayam-Depok, membuat perjalanan KRL terganggu.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 00:21:48