Sejumlah anggota oposisi parlemen Italia dari Gerakan 5 Bintang membentangkan bendera Palestina di parlemen untuk protes serangan Israel terhadap Rafah.
Sejumlah anggota oposisi parlemen Italia dari Gerakan 5 Bintang membentangkan bendera Palestina di parlemen hari Selasa, 28/5/2024, untuk memprotes serangan Israel terhadap kota Rafah di Gaza selatan.
Selain bendera Palestina, para mahasiswa juga membawa poster-poster dalam pawai, beberapa di antaranya bertuliskan"Rafah terbakar,""Israel adalah negara teroris" dan"Sapienza terlibat." Perang Israel selama hampir delapan bulan di Gaza telah menyebabkan lebih dari 36.000 kematian di wilayah pantai yang dilanda perang dan melukai lebih dari 81.100 orang.
Sementara itu tank-tank Israel melakukan serangan kedua di Rafah pada hari Rabu, 29 Mei 2024, setelah Washington mengatakan serangan tersebut tidak dianggap sebagai serangan darat besar-besaran di kota Gaza selatan. Sayap bersenjata Hamas dan Jihad Islam mengatakan mereka menghadapi pasukan yang menyerang dengan roket anti-tank dan bom mortir, serta meledakkan alat peledak yang telah ditanam sebelumnya.
Bendera Palestina Parlemen Italia Italia Giuseppe Conte
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Negara Palestina: Irlandia, Norwegia dan Spanyol mengakui negara Palestina - Sejak kapan Indonesia mengakui kemerdekaan Palestina?Irlandia, Norwegia, dan Spanyol mengumumkan mereka akan mengakui negara Palestina secara resmi mulai 28 Mei 2024. Dan, sejak kapan Indonesia mengakui kemerdekaan Palestina? Negara mana saja yang sudah melakukan hal yang sama?
Baca lebih lajut »
Apa Beda Status Anggota Penuh dan Observer di PBB?Palestina berupaya jadi anggota PBB, apa perbedaan status anggota penuh dan observer di PBB?
Baca lebih lajut »
MPR kunjungi Parlemen Spanyol bicarakan upaya kemerdekaan PalestinaDelegasi Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI pada Rabu (22/5), melakukan kunjungan ke Parlemen Spanyol dalam rangka memperkuat kerjasama bilateral antara ...
Baca lebih lajut »
Diplomasi MPR RI ke Parlemen Spanyol Demi Mewujudkan Kemerdekaan PalestinaJPNN.com : MPR RI melakukan kunjungan ke Parlemen Spanyol. Secara khusus kedua parlemen membicarakan upaya mewujudkan kedamaian bagi rakyat Palestina.
Baca lebih lajut »
Solidaritas Kemanusiaan Untuk Rakyat Palestina, Diplomasi Parlemen Fraksi PKS Datangi Markas PBBFraksi Partai Keadilan Sejahtera DPR RI mendatangi kantor pusat World Health Organization (WHO) di Jenewa Swiss pada Rabu (8/5) pukul
Baca lebih lajut »
Diplomasi Parlemen Fraksi PKS ke WHO PBB: Perjuangkan Solidaritas Kemanusiaan Untuk Rakyat PalestinaBerita Diplomasi Parlemen Fraksi PKS ke WHO PBB: Perjuangkan Solidaritas Kemanusiaan Untuk Rakyat Palestina terbaru hari ini 2024-05-10 18:38:20 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »