Anggota Fraksi PKS Sebut Nama Dani Ramdan Ada Dalam Usulan Pj Bupati Bekasi

Indonesia Berita Berita

Anggota Fraksi PKS Sebut Nama Dani Ramdan Ada Dalam Usulan Pj Bupati Bekasi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 VIVAcoid
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 90%

Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi dari Fraksi PKS Muhammad Nuh mengatakan, DPRD Kabupaten Bekasi telah mengajukan 3 usulan nama calon Pj Bupati Bekasi ke Kemendagri.

Dalam surat tersebut DPRD Kabupaten Bekasi mengusulkan tiga nama yang bakal menjadi calon penjabat Bupati Bekasi yakni R. Yana Suyatna – Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Bekasi, Dani Ramdan – Kepala Pelaksana BPBD Provinsi Jawa Barat dan A. Koswara – Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Barat.

“Dari hasil rapat pimpinan, mayoritas fraksi-fraksi yang ada di DPRD Kabupaten Bekasi sepakat mengusulkan tiga nama Pj Bupati Bekasi selanjutnya. Pertama Yana, kedua Dani Ramdan, ketiga Koswara,” kata Muhammad Nuh dalam keterangannya yang dikutip Jumat, 19 Mei 2023 Dengan demikian, surat usulan 3 nama calon Pj Bupati Bekasi berbeda, yang sebelumnya telah dilayangkan atas inisiatif DPRD Kabupaten Bekasi dengan nomor RT.04/420-DPRD/2023 pertanggal 22 Februari 2023 dan telah tersebar di publik dinyatakan tidak berlaku dan dicabut.

M. Nuh sapaan akrabnya menambahkan, jika ada pihak yang mengatasnamakan DPRD dan mengatakan Dani Ramdan tidak masuk usulan Pj Bupati Bekasi, bisa saja pihak tersebut tak mengetahui surat terbaru yang dikeluarkan DPRD Kabupaten Bekasi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

VIVAcoid /  🏆 3. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PKS Ingin Dani Ramdan Kembali Jabat Pj Bupati BekasiPKS Ingin Dani Ramdan Kembali Jabat Pj Bupati BekasiFraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ingin Dani Ramdan kembali menduduki posisi Penjabat (Pj) Bupati Bekasi untuk periode 23 Mei 2023 hingga 23 Mei 2024. Sindonews news .
Baca lebih lajut »

Koalisi Rakyat untuk Keadilan Desak Kemendagri Copot Pj Bupati Bekasi Dani RamdaniKoalisi Rakyat untuk Keadilan Desak Kemendagri Copot Pj Bupati Bekasi Dani RamdaniPuluhan massa dari Koalisi Rakyat untuk Keadilan mendesak Kemendagri mencopot Pj Bupati Bekasi Dani Ramdani.
Baca lebih lajut »

DPRD Kabupaten Bekasi Pastikan Rekomendasikan Dani Ramdan Sebagai PJ BupatiDPRD Kabupaten Bekasi Pastikan Rekomendasikan Dani Ramdan Sebagai PJ BupatiDewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat memastikan memberikan rekomendasi kepada Dani Ramdan sebagai kandidat Penjabat Bupati Bekasi periode Mei 2023 hingga Mei 2024.
Baca lebih lajut »

Kagetnya Bupati Agam saat Tahu Kabar Wakil Bupati MundurKagetnya Bupati Agam saat Tahu Kabar Wakil Bupati MundurBupati Agam, Andri tahu kabar wakilnya Irwan dari luar. Andri pun kaget saat tahu kabar itu. Via: detiksumut_
Baca lebih lajut »

Dony Ahmad Munir, Juara Pertama Keterbukaan Informasi Publik Tingkat Nasional - Jawa PosDony Ahmad Munir, Juara Pertama Keterbukaan Informasi Publik Tingkat Nasional - Jawa PosBupati Sumedang Dony Ahmad Munir meraih Juara Pertama Anugerah Keterbukaan Informasi Publik (Tinarbuka) 2023 Kategori Bupati.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-25 06:45:53