Anggota DRR RI Tommy Kurniawan Apresiasi Kesiapan KAI

Indonesia Berita Berita

Anggota DRR RI Tommy Kurniawan Apresiasi Kesiapan KAI
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 92%

Anggota DPR RI Komisi VI Fraksi PKB yang juga aktor Tanah Air, Tommy Kurniawan mengapresiasi langkah cepat dan tepat PT Kereta Api Indonesia (KAI) dalam memepersiapkan dan menghadapi Libur Natal dan Tahun Baru 2023.

Anggota DPR RI Komisi VI Fraksi PKB yang juga aktor Tanah Air, Tommy Kurniawan mengapresiasi langkah cepat dan tepat PT Kereta Api Indonesia dalam memepersiapkan dan menghadapi Libur Natal dan Tahun Baru 2023.

“Kita sangat mengapresiasi langkah teman-teman di KAI dalam menghadapi Libur Nataru dengan persiapan yang sangat baik dan terukur terutama mempersiapkan 2.236.021 tiket jarak jauh. Ini dilakukan guna mengakomodasi lonjakan penumpang pada periode Nataru ini dan mengoperasikan rata-rata 484 KA per hari. Luar biasa” kata pria yang akrab disapa Tomkur saat diskusi dengan warga di Rumah makan sawah Abang, Jalan Lingkar Dalam, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Minggu .

Untuk mendukung operasional KA-KA pada masa Nataru tersebut, KAI telah menyiapkan 465 unit lokomotif, 1.716 unit kereta, dan 77 unit KRD. Menjelang angkutan Nataru, KAI bersama stakeholder perkeretaapian melakukan peninjauan ke berbagai wilayah di Pulau Jawa pada Senin s.d Rabu . “KAI juga telah mengantisipasi periode Nataru yang bersamaan dengan musim hujan, KAI semakin meningkatkan kewaspadaannya. Upaya antisipasi yang KAI lakukan di antaranya dengan menyiagakan petugas khusus di titik-titik rawan. Petugas tersebut secara bergantian bersiaga selama 24 jam untuk terus memantau daerah rawan bencana,” terang Tommy.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Momen Ferdy Sambo Bela Irfan Widyanto, Hendra Kurniawan, dan Agus Nurpatria, Akui Salah - Tribunnews.comMomen Ferdy Sambo Bela Irfan Widyanto, Hendra Kurniawan, dan Agus Nurpatria, Akui Salah - Tribunnews.comTerdakwa Ferdy Sambo menjalani sidang lanjutan obstruction of justice atau mengahalangi penyidikan pembunuhan Brigadir Yosua dengan terdakwa Irfan
Baca lebih lajut »

Buka-bukaan, Hendra Kurniawan Ungkap Sejumlah Percakapan dengan Ferdy Sambo dan Kapolri Listyo SigitBuka-bukaan, Hendra Kurniawan Ungkap Sejumlah Percakapan dengan Ferdy Sambo dan Kapolri Listyo SigitSidang lanjutan obstruction of justice kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua telah digelar dengan menghadirkan terdakwa Hendra Kurniawan dan terdakwa lain
Baca lebih lajut »

Libur Nataru, PT KAI Siapkan 7 Kereta Api Jarak Jauh Layani Penumpang di Jatinegara dan KarawangLibur Nataru, PT KAI Siapkan 7 Kereta Api Jarak Jauh Layani Penumpang di Jatinegara dan KarawangPT KAI melakukan pengaturan pola operasi khusus untuk keberangkatan tujuh kereta api (KA) dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen pada libur Nataru ini.
Baca lebih lajut »

Foto : Mesranya Cathrine Wilson Bareng Suaminya yang Anggota DPRD Liburan di Bali | merdeka.comFoto : Mesranya Cathrine Wilson Bareng Suaminya yang Anggota DPRD Liburan di Bali | merdeka.comCathrine Wilson telah resmi menikah dengan Anggota DPRD Sidrap, Idham Masse pada Oktober 2022 lalu. Pasangan suami istri ini kini tengah menikmati liburan di Bali. Sederet foto-foto mesranya dibagikan Cathrine di laman instagram. Intip yuKk!,Catherine Wilson,Ragam Konten,Artis Indonesia,Jakarta
Baca lebih lajut »

KPU Pandeglang: Calon Anggota PPS Pemilu 2024 Harus Melakukan Pemeriksaan Kesehatan - Pikiran-Rakyat.comKPU Pandeglang: Calon Anggota PPS Pemilu 2024 Harus Melakukan Pemeriksaan Kesehatan - Pikiran-Rakyat.comSyarat jadi pegawai PPS di KPU Pandeglang harys menyertakan dan melakukan pemeriksaan kesehatan. Simak syarat lainnya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 12:31:14