Anggota DPRD Maluku yang merasa terlibat kontak erat dengan rekan mereka yang terkonfirmasi positif Covid-19 diharapkan segera menjalani tes Covid-19. Sikap tidak kooperatif akan menghambat penanganan Covid-19 di Maluku. Nusantara adadikompas
Suasana di depan pintu utama Kantor DPRD Provinsi Maluku pada Selasa .
Anggota DPRD Provinsi Maluku Richard Rahakbauw, lewat sambungan telepon pada Kamis , menuturkan, dirinya sudah melakukan tes cepat setelah ditemukan kasus di kantor DPRD."Saya sedang berada di Jakarta. Waktu saya berangkat dari Ambon, saya jalani tes untuk memperoleh surat keterangan sehat," kata Richard yang pernah satu rombongan bersama rekannya yang positif Covid-19.
"Bila perlu, semua yang bertugas di DPRD baik anggota maupun pegawai harus menjalani tes. Ini demi kebaikan kita bersama. Kira-kira, apa yang ditakutkan sebenarnya?" ujar politisi Partai Golkar tersebut.Latihan penerapan protokol kesehatan di Kantor DPRD Provinsi Maluku, Selasa . Richard, yang pernah menjabat Wakil Ketua DPRD Provinsi Maluku itu, menyarankan kepada pimpinan DPRD agar menyurati para anggota melalui fraksi agar mengikuti tes tersebut. Dengan cara itu, anggota DPRD bisa dapat mematuhinya. Jika tidak, ia menyerahkan kepada gugus tugas untuk menempuh langkah hukum.Ketua DPRD Provinsi Maluku Lucky Watimurry, yang dihubungi pekan lalu, mengatakan, temuan kasus di DPRD itu wajib diikuti dengan pemeriksaan bagi anggota maupun pegawai yang terlibat kontak.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cerita Penyintas Covid-19: Jangan Kucilkan Pasien Covid-19, Kita Juga Ingin SembuhCovid-19 memang bisa menginfeksi siapa saja, tanpa memandang status dan jabatan seseorang, atau kesiapan mental seseorang untuk menghadapinya.
Baca lebih lajut »
Sebanyak 96 Anak di Maluku Utara Positif Covid-19 |Republika OnlineMereka anak-anak dengan usia 0 sampai 18 tahun.
Baca lebih lajut »
Lawan Covid-19, Pekerja Pertamina Jadi Covid Ranger |Republika OnlinePekerja Pertamina menerapkan protokol kesehatan covid-19 setiap saat.
Baca lebih lajut »
UPDATE Covid-19 di Sulteng, Sultra, Maluku, Malut, Papua, dan Papua Barat 13 Agustus 2020Berikut ini update data kasus Covid-19 untuk provinsi Sulteng, Sultra, Maluku, Malut, Papua, dan Papua Barat.\n
Baca lebih lajut »
19 Provinsi dengan Angka Kesembuhan COVID-19 di Atas Rata-rata DuniaPakar Satgas sampaikan 19 provinsi punya angka kesembuhan COVID-19 di atas rata-rata dunia.
Baca lebih lajut »
19 Pegawai Dispendukcapil Kota Pasuruan Positif COVID-19Hasil tes swab 20 pegawai Dispendukcapil Kota Pasuruan pasca satu orang meninggal, 19 orang terkonfirmasi positif COVID-19. Mereka tidak memiliki gejala sakit. VirusCorona Pasuruan
Baca lebih lajut »