Eva Minta AKBP Asep Pacu Inovasi dan Pelayanan Publik
ANGGOTA DPR RI Asal Surakarta Eva Yuliana mengapresiasi kehadiran AKBP Asep Mauluddin sebagai Kepala Polres Boyolali. Pengalamannya diharapkan mampu menjadikan wilayah Boyolali semakin kondusif serta mampu menjadikan Polres lebih inovatif juga kreatif dalam bidang pelayanan masyarakat.
"Saya mengucapkan selamat datang dan selamat bertugas kepada AKBP Asep Mauluddin yang menjdi Kapolres baru Boyolali. Semoga inovasi yang diciptakan di tempat lama yang menapatkan apresiasi, bisa diterapkan di sini," ujar Anggota Komisi III DPR RI asal Fraksi NasDem tersebut saat mengunjungi Polres Boyolali, Jumat .
Ia juga mengatakan inovasi pelayanan dan PNBP juga harus ditingkatkan. Penerimaan dari bukan pajak cukup terganggu karena pandemi, namun di tahun ini memerlukan peningkatan. Selain itu Polres Boyolali, kata dia, harus bekerja keras untuk masyarakat. Seluruh capaiannya membutuhkan publikasi dan transparansi. "Itu bukan untuk ria. Tetapi supaya masyarakat tahu dan kepercayaan mereka kepada polisi semakin meningkat," pungkasnya.
Pada kesempatan itu, Eva dan AKBP Asep memberikan sembako kepada sejumlah supir angkutan umum, ojek online serta masyarakat kurang mampu di Bunderan Simpang Kuda, Boyolali, dalam rangka Jumat berkah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anggota DPR RI minta bandara Biak tempat transit penerbangan PapuaAnggota Komisi 1 DPR RI Yan Permenas Mandenas meminta fasilitas Bandara Frans Kaisiepo Kabupaten Biak Numfor menjadi bandara transit untuk semua layanan ...
Baca lebih lajut »
Anggota DPR RI Minta OJK Cepat Tindak Pelanggaran Industri Jasa KeuanganUntuk itu, ujar dia, OJK juga harus dapat menjawab tantangan zaman serta memperhatikan regulasi yang mengatur jabatan tersebut.
Baca lebih lajut »
Anggota DPR RI Minta Bandara Biak jadi Tempat Transit Penerbangan PapuaYan menyebutkan sebagai contoh keberadaan Bandara Hasanuddin Makassar, Sulsel, dijadikan tempat transit seluruh penerbangan di wilayah Timur Indonesia.
Baca lebih lajut »
DPR RI Usulkan PPKM Dicabut Jelang Ramadan, PCNU dan Muhammadiyah Surabaya MeresponsBeritaTerpopuler DPR RI Usulkan PPKM Dicabut Jelang Ramadan, PCNU dan Muhammadiyah Surabaya Merespons DPRRI PPKM Ramadan
Baca lebih lajut »
Komisi III DPR Minta Polda Sumut Usut Cepat Dugaan Kekerasan Aparat di Kerangkeng Manusia Langkatkomisi III DPR RI meminta Polda Sumut untuk mengusut cepat dugaan kekerasan yang terjadi di kerangkeng manusia milik Bupati Nonaktif Langkat.
Baca lebih lajut »
Atasi Lonjakan Harga Daging Sapi, Komisi VI DPR Minta Pemerintah Setop ImporAnggota Komisi IV DPR RI Johan Rosihan menegaskan agar pemerintah segera mengambil kebijakan untuk mengatasi lonjakan harga daging sapi.
Baca lebih lajut »