Anggota DPR Kaget Kenaikan Harga BBM Diumumkan Akhir Pekan di Siang Bolong, Bayangkan Sopir Angkot

Indonesia Berita Berita

Anggota DPR Kaget Kenaikan Harga BBM Diumumkan Akhir Pekan di Siang Bolong, Bayangkan Sopir Angkot
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Anggota Komisi VII DPR RI Sartono Hutomo mengaku terkejut saat pemerintah mengumumkan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) pada akhir pekan lalu.

Seperti dijelaskan dalam publikasi di laman resmi DPR, Minggu , Sartono menyebut pemilihan waktu pengumuman seolah tak mempertimbangkan kegiatan ekonomi masyarakat.

"Ini di siang hari, mendadak. Bayangkan rakyat kecil seperti supir angkot, supir truk, dan lain-lain yang di tengah perjalanan harus menyesuaikan," imbuh politisi dari Fraksi Partai Demokrat itu, terkait kenaikan harga BBM yang berlaku mulai Sabtu pukul 14.30 WIB.Selain kaget dengan momentum, Sartono juga menilai keputusan pemerintah merugikan masyarakat.

Legislator dari Dapil Jawa Timur VII itu mengatakan,"Penahanan belanja masyarakat akan berimbas pada terpukulnya permintaan industri manufaktur."

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jika Benar Ada Pelecehan Seksual pada Putri Candrawathi, Komisi III DPR Minta Bukti VisumJika Benar Ada Pelecehan Seksual pada Putri Candrawathi, Komisi III DPR Minta Bukti VisumPolri harus memastikan pengakuan istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi (PC) yang sempat dianulir, tapi kini disuarakan kembali oleh Komnas
Baca lebih lajut »

Komisi III DPR Dukung Penindakan terhadap Aparat yang Terlibat Judi ”Online”Anggota Komisi III DPR, Aboe Bakar al-Habsyi, mendorong upaya Polri memberantas perjudian tidak hanya dilakukan secara musiman. Instrumen hukum untuk pemberantasan perjudian pun perlu diperkuat. Polhuk AdadiKompas
Baca lebih lajut »

Komisi I DPR Bakal Panggil Menhan dan Panglima TNI Terkait Kasus Mutilasi di PapuaKomisi I DPR Bakal Panggil Menhan dan Panglima TNI Terkait Kasus Mutilasi di PapuaSebagai mitra kerja, Komisi I DPR perlu memanggil Menhan dan Panglima TNI untuk meminta penjelasan terkait kasus pembunuhan disertai mutilasi di Papua.
Baca lebih lajut »

Fadli Zon Sebut Kenaikan Harga BBM Resep Ekonomi NeoliberalFadli Zon Sebut Kenaikan Harga BBM Resep Ekonomi NeoliberalAnggota Komisi I DPR dari Fraksi Partai Gerindra, Fadli Zon mengkritisi langkah pemerintah yang menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM). Anggota Komisi I DPR dari...
Baca lebih lajut »

Harga BBM Naik, Gunhar PDIP: Itu Keputusan SulitHarga BBM Naik, Gunhar PDIP: Itu Keputusan SulitSoal harga BBM naik, anggota Komisi VII DPR RI Fraksi PDIP Yulian Gunhar memahami keputusan sulit yang diambil Presiden Jokowi. BBMNaik
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 09:17:57