Disinggung soal dugaan penyelewengan uang, Angga Wijaya dengan tegas membantah.
TABLOIDBINTANG.COM - Perceraian Dewi Perssik dan Angga Wijaya, yang sebelumnya ingin selesaikan baik-baik, kini justru menyisakan sederet isu miring. Di hadapan media, Depe melontarkan kekecewaan sekaligus kecurigaan bahwa Angga telah menyelewengkan sebagian honor manggungnya.
Menurutnya, uang yang ia dapat merupakan honor sebagai manajer setelah mencapai kesepakatan dengan klien."Sebelum kita beri harga ke klien kita tanya dulu. Contoh misalnya di luar kota sekian ratus juta mau enggak, aku ngomong sama tim. Kalau misalnya bilang oke mau, baru aku jual lebih. Itu namanya fee marketing, menurutku saat itu," kata Angga Wijaya, saat dijumpai di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Selasa .
"Tapi akhirnya kan ketahuan, dan semuanya diklarifikasi sama kliennya langsung. Itu sudah clear seharusnya, dan pihak pengundang juga enggak ada masalah," lanjutnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bercerai dari Angga Wijaya, Dewi Perssik: Aku Menerima Ujian dengan Lapang DadaDewi Perssik mengatakan dia menerima ujian dalam hidup dengan lapang dada.
Baca lebih lajut »
Dewi Perssik Resmi Bercerai dari Angga WijayaDewi Perssik resmi bercerai dari Angga Wijaya.
Baca lebih lajut »
Resmi Cerai, Dewi Perssik Ingin Kirim Semua Barang Milik Angga WijayaDewi Perssik mengaku sudah meminta alamat mantan suaminya, Angga Wijaya, untuk mengirimkan semua barangnya.
Baca lebih lajut »
Dewi Perssik Resmi Bercerai dengan Angga WijayaKeduanya sudah tak lagi berstatus sebagai pasangan suami istri setelah Pengadilan Agama Jakarta Selatan mengabulkan permohonan talak cerai Angga Wijaya pada Senin (1/8/2022).
Baca lebih lajut »