Padahal, sebelumnya ia dikabarkan akan kembali ke tanah air untuk bergabung dengan Rosario Central.
Namun, ancaman dan pelecehan yang diterima keluarganya membuat Di Maria mengubah pikiran dan memilih untuk tetap berkarier di Eropa.Pemain sayap yang baru menyudahi kariernya bersama timnas Argentina dengan trofi Copa America tahun ini itu telah memutuskan untuk tidak kembali ke tanah airnya untuk menikmati masa akhir sepak bolanya yang kini sudah menginjak 36 tahun dan memilih memperpanjang kontraknya dengan Benfica , Rabu.
“Saya senang bertahan di Benfica satu tahun lagi untuk terus memenangkan gelar,” kata Di Maria, dikutip dari laman resmi klub, Rabu. Gelandang Nantes Andrei Girotto berduel memperebutkan bola dengan pemain sayap Juventus Angel Di Maria dalam pertandingan leg pertama playoff Liga Europa di Juventus stadium pada 17 Februari 2023. ANTARA/AFP/MARCO BERTORELLO
Di Maria bergabung dengan Benfica pada musim lalu dari Juventus. Saat itu, ia membuat 17 gol dan 15 assist dari 48 laga pada semua ajang. Dengan penampilannya ini, ia mengantarkan timnya menjuarai Portugal Super Cup dan membantu mereka menempati posisi kedua di Liga Portugal, selisih 10 poin dari Sporting CP yang juara.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Usia Kepala Lima, Aura Yuni Shara saat Manggung Jadi Omongan: Nenek Lincah Menolak TuaYuni Shara ikut meramaikan ajang Prambanan Jazz Festival 2024.
Baca lebih lajut »
Hewan Ini Menolak TuaTernyata ada hiu yang usianya bisa mencapai ratusan tahun. Ikan karnivora yang dimaksud adalah Hiu Greenland.
Baca lebih lajut »
'Tua Tua Keladi' jadi penutup konser tunggal Anggun di JakartaMenutup konser tunggalnya bertajuk enchantingANGGUN di Jakarta Convention Center, penyanyi Anggun C Sasmi menyanyikan lagu lawas yang populer miliknya yaitu ...
Baca lebih lajut »
Permohonan Lionel Messi sebelum Argentina ke Final Copa America 2024, Menang Demi Angel Di Maria!Ungkapan Lionel Messi di ruang ganti sebelum melawan Kanada, merebut kemenangan dan tiket final Copa America 2024 demi Angel Di Maria.
Baca lebih lajut »
Angel Di Maria: Saya Tidak Siap, tetapi Waktunya Telah TibaPenyerang sayap Timnas Argentina, Angel Di Maria, mengonfirmasi bahwa partai final Copa America 2024 akan menjadi laga terakhirnya bagi Albiceleste.
Baca lebih lajut »
Kepak Terakhir Sayap Serang Angel Di MariaWakil kapten dan sayap serang Argentina, Angel Di Maria, akan pensiun usai final Copa America AS 2024 melawan Kolombia.
Baca lebih lajut »