Andika Perkasa: Saya Yakin TNI Akan Tetap Pada Relnya di Bawah Pimpinan Jenderal Agus

Indonesia Berita Berita

Andika Perkasa: Saya Yakin TNI Akan Tetap Pada Relnya di Bawah Pimpinan Jenderal Agus
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 83%

Mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Andika Perkasa merespons soal uji kelayakan dan kepatutan KSAD Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI, pada Senin (13/11/2023).

Liputan6.com, Jakarta - Mantan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa merespons soal uji kelayakan dan kepatutan KSAD Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI, pada Senin .

"Untuk calon panglima TNI, yang tadi sudah melakukan fit and proper test, saya kenal baik Pak Agus ini, jadi saya yakin Pak Agus akan mengemban tugas-tugas yang memang dibebankan kepada pundaknya panglima TNI ini dengan sebaik mungkin," kata Andika, saat konferensi pers di Jalan Cemara Nomor 19, Jakarta, Senin .

Sebagai informasi, Komisi I DPR RI telah menyetujui KSAD Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI menggantikan Laksamana TNI Yudo Margono. 2 dari 3 halamanAgus Subiyanto Jalani Jalani Fit and Proper Test di DPRDiketahui, Calon Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menjalani uji kelayakan dan uji kepatutan atau fit and proper test di Komisi I DPR RI, hari ini Senin .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hari Ini DPR Menguji Calon Panglima TNI, Fadli Zon: Karier Militer Jenderal Agus LengkapHari Ini DPR Menguji Calon Panglima TNI, Fadli Zon: Karier Militer Jenderal Agus LengkapJPNN.com : Fadli Zon meyakini keputusan Presiden Jokowi mengusulkan Jenderal Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI telah melalui pertimbangan matang dan
Baca lebih lajut »

Fadli Zon Beber 3 Tantangan untuk Calon Panglima TNI Jenderal Agus SubiyantoFadli Zon Beber 3 Tantangan untuk Calon Panglima TNI Jenderal Agus SubiyantoJPNN.com : Anggota Komisi I DPR Fadli Zon menyatakan Jenderal Agus Subianto jika kelak menjadi Panglima TNI akan menghadapi tantangan dari mancanegara dan da
Baca lebih lajut »

Jadi Calon Tunggal Panglima TNI, Ini Visi Misi Jenderal Agus SubiyantoJadi Calon Tunggal Panglima TNI, Ini Visi Misi Jenderal Agus SubiyantoKasad Jenderal Agus Subiyanto menjalani uji kelayakan dan kepatutan sebagai Panglima TNI.
Baca lebih lajut »

Dianggap 'Orangnya Jokowi', Ini Respons Calon Panglima TNI Jenderal Agus SubiyantoDianggap 'Orangnya Jokowi', Ini Respons Calon Panglima TNI Jenderal Agus SubiyantoSosok Calon Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto sering dikaitkan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Sebab, langkah Agus menggantikan Laksamana TNI Yudo Margono disebut karena kedekatan dengan Presiden Jokowi.
Baca lebih lajut »

Komisi I Merestui Penunjukan Jenderal Agus jadi Panglima TNIKomisi I Merestui Penunjukan Jenderal Agus jadi Panglima TNIJPNN.com : Komisi I DPR RI merestui penunjukkan Jenderal Agus Subiyanto menjadi Panglima TNI menggantikan Laksamana Yudo Margono.
Baca lebih lajut »

Jenderal Agus: TNI Bersikap Netral pada Pemilu 2024Jenderal Agus: TNI Bersikap Netral pada Pemilu 2024JPNN.com : Kepala Staf TNI AD (KSAD) Jenderal Agus Subiyanto berbicara netralitas TNI pada Pemilu 2024 RI saat proses uji kelayakan dan kepatutan bersama K...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 23:17:43