terdapat lima unit bus baru yang siap Layani pengunjung Ancol secara gratis
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kegembiraan dan kenyamanan pengunjung merupakan prioritas utama Manajemen Ancol Taman Impian dalam memberikan pelayanan kepada seluruh pengunjungnya. Salah satu pelayanan yang ditingkatkan saat libur Lebaran tahun ini yaitu fasilitas transportasi kawasan Bus Wara Wiri.
Bus ini menyediakan 17 kursi dengan kapasitas maksimal 25 orang. Bus anyar tersebut juga didesain rendah agar pengunjung tidak mengalami kesulitan menaikinya, terutama bagi perempuan dan orang tua. Rute perjalanan Bus Wara Wiri dibagi dua area, yaitu area Pantai Barat dan Pantai Timur. Rute Pantai Barat dimulai dari shelter Monumen Ancol – Gondola – Pasar Seni – Gerbang Barat – Shelter Busway/ Dufan – Dermaga Marina – Pantai Indah – Hotel Mercure. Sedangkan rute Pantai Timur dimulai dari shelter Monumen Ancol – Bandar Djakarta – Pantai Lagoon – Bende – Pantai Karnaval.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
AP I buka Posko layani penumpang libur LebaranPT Angkasa Pura I (Persero) siap menyambut potensi peningkatan penumpang pada libur Lebaran 2019 dengan melakukan berbagai persiapan, baik dari sisi fasilitas ...
Baca lebih lajut »
Pelindo 1 layani angkutan Lebaran gratisRatusan pemudik Lebaran dari Lhokseumawe, Provinsi Aceh diberangkatkan secara gratis oleh PT. Pelindo 1 Cabang Lhokseumawe, ke berbagai daerah dan kota ...
Baca lebih lajut »
Dinkes Lebak siagakan 42 Puskesmas layani selama lebaranDinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Lebak, Banten, menyiagakan 42 Puskesmas untuk melayani pengobatan dan tindakan medis bagi masyarakat selama Lebaran ...
Baca lebih lajut »
Renault Ikut Layani Konsumen Mudik LebaranRenault mendirikan posko siaga dan mengoperasikan bengkel mereka demi kesiapan mudik konsumen tahun ini
Baca lebih lajut »
2 Bandara di Yogya Layani 29 Extra Flight Mudik Lebaran 2019Dua bandara di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) akan melayani 29 extra flight selama arus mudik Lebaran 2019.
Baca lebih lajut »
Ancol Tetap Buka di Hari Pertama IdulfitriBus ini menyediakan 17 kursi dengan kapasitas maksimal 25 orang.
Baca lebih lajut »
Taman Impian Jaya Ancol Besok Tetap BukaBagi warga yang hendak mengikuti shalat Id di Pantai Ancol tidak dikenakan tarif tiket masuk kawasan Ancol.
Baca lebih lajut »
Ini Sejarah TMP Kalibata, Rumah Terakhir Ani Yudhoyono
Baca lebih lajut »
Stasiun Jakarta Kota mulai layani pemberangkatan KA jarak jauhStasiun Jakarta Kota mulai melayani pemberangkatan dan kedatangan kereta api jarak jauh pada Rabu (29/5) sebagai bagian peningkatan layanan dari PT ...
Baca lebih lajut »