Nova Arianto mengungkapkan ancaman Erick Thohir untuk mundur dari kursi Ketua Umum PSSI menjadi cambuk bagi Timnas Indonesia untuk mengalahkan Timnas Arab Saudi.
Timnas Indonesia menelan kekalahan telak saat melawan Timnas Jepang di matchday 5 Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Jumat malam WIB. Di pertandingan yang digelar di SUGBK itu, skuad Garuda dipermak 0-4 oleh Samurai Biru. Hasil tersebut membuat gempar netizen. Mereka melontarkan banyak kritik, khususnya pada pelatih Indonesia, Shin Tae-yong. Bahkan ada yang mulai menyeruakan desakan agar Shin Tae-yong didepak dari kursi pelatih timnas.
'Karena jika tidak saya akan mengundurkan diri, saya akan mundur sebagai Ketua Umum PSSI. Karena sudah menjadi tanggung jawab saya,' tegas Erick Thohir. Perihal ancaman itu kemudian ditanyakan kepada asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia yakni Nova Arianto. Ia ditanya apakah pernyataan itu membuatnya dirinya terkejut. Nova Arianto pun mengaku dirinya dan semua yang ada di ruang ganti terkejut.
Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Timnas Indonesia Timnas Jepang Timnas Arab Saudi Erick Thohir
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemain Timnas Jepang Beri Kesaksian soal Sosok Erick Thohir Jelang Timnas Indonesia di Timnas IndonesiaBerita Pemain Timnas Jepang Beri Kesaksian soal Sosok Erick Thohir Jelang Timnas Indonesia di Timnas Indonesia terbaru hari ini 2024-11-11 21:13:16 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Ngotot Timnas Indonesia Wajib Kalahkan Timnas Arab SaudiKetua Umum PSSI, Erick Thohir ngotot soal keinginannya Timnas Indonesia mengalahkan Timnas Arab Saudi dalam duel yang dilangsungkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Baca lebih lajut »
Tak Cuma Bicara Peringatan untuk Timnas Indonesia, Erick Thohir Ternyata Pernah Jadi Marbot Masjid di SiniBerita Tak Cuma Bicara Peringatan untuk Timnas Indonesia, Erick Thohir Ternyata Pernah Jadi Marbot Masjid di Sini terbaru hari ini 2024-10-27 22:42:19 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Dapat Dukungan Publik Atas Naturalisasi Timnas Indonesia, Tangan Kanan Erick Thohir: Bisa Dicontoh untuk Sektor LainBerita Dapat Dukungan Publik Atas Naturalisasi Timnas Indonesia, Tangan Kanan Erick Thohir: Bisa Dicontoh untuk Sektor Lain terbaru hari ini 2024-11-06 15:47:36 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Ketua PSSI Erick Thohir Jamin Keamanan Arena SUGBK untuk Laga Timnas Indonesia vs JepangKetua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan sebanyak 60 ribu tiket pertandingan Timnas Indonesia vs Jepang sudah habis terjual.
Baca lebih lajut »
Target Erick Thohir untuk Timnas Putri Indonesia Usai Noa Leatomu dan Estella Loupatty Resmi Jadi WNIDua pemain sepak bola putri asal Belanda, Estella Loupatty dan Noa Leatomu, resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI).
Baca lebih lajut »