Soliditas KIB kini sedang diuji setelah politikus senior PPP dukung Anies.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Analis politik Universitas Paramadina, Ahmad Khoirul Umam menilai Koalisi Indonesia Bersatu yang terdiri dari tiga partai politik tengah menghadapi ujian. Soliditas mereka saat ini diuji, apakah tetap loyal terhadap Jokowi sebagai bagian dari komitmen awal dan memilih bersama PDIP atau bergerak sendiri seperti yang dilakukan politisi senior PPP dengan mendukung Anies Baswedan.
Menurut dia, publik sejak awal juga ada yang menduga KIB sebagai jalan bagi calon disepakati Jokowi. Itulah yang membuat KIB belum mengumumkan nama siapa bakal capres yang akan diusung dari internal ketiga partai. Namun, ia menyebut, apa yang terjadi di PPP kemarin setelah secara tiba-tiba terjadi pergantian kepemimpinan di PPP, berpotensi besar hal itu juga mengubah arah koalisi kedepan.
"Artinya kalau sampai saat ini Airlangga Hartarto, masih mencoba mencari jalan, untuk bertahan dari gelombang dinamika politik jelang pilpres 2024. Dan ternyata Airlangga melakukan kesalahan yang membawa Golkar tenggelam bersama koalisi KIB, maka posisi itu sudah ditunggu oleh internal lain di tubuh Golkar, untuk segera menendang beliau dari posisi Ketua Umum Golkar," jelasnya.
Kedua pencapresan Anies Baswedan, yang kemarin dideklarasikan oleh Nasdem. Walaupun Demokrat dan PKS belum mendklarasikan, namun hampir sudah bisa dipastikan dukungan akan ke Anies.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Politikus Senior PPP Sebut KIB Didirikan untuk Jegal Anies BaswedanPolitikus senior PPP menyebut KIB didirikan untuk menjegal Anies Baswedan sebagai calon presiden di pilpres 2024 PPP
Baca lebih lajut »
Mardiono PPP Sebut Usulan Ganjar Capres Akan Dibawa ke KIBMardiono mengatakan usulan sejumlah Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PPP terkait Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) akan dibawa ke KIB
Baca lebih lajut »
Soal DPW PPP Suarakan Ganjar Capres 2024, Mardiono: Kita Bawa ke KIBAspirasi dari berbagai DPW PPP terkait dukungan terhadap Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden (Capres) 2024 akan dibawa ke Koalisi Indonesia Bersatu (KIB). Aspirasi...
Baca lebih lajut »
DPW PPP Banyak Usulkan Ganjar Jadi Capres, Mardiono: Kami Bawa ke KIBPlt Ketua Umum PPP, Muhamad Mardiono merespons positif banyaknya DPW PPP yang mengusung Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi Capres 2024
Baca lebih lajut »
Tak Cukup Temui Airlangga, Puan Perlu Temui PAN dan PPP untuk Berkoalisi dengan KIBDalam pertemuannya dengan Puan, Airlangga menyatakan partainya bakal membuka ruang selebar-lebarnya untuk kerja sama.
Baca lebih lajut »
Bawa Usulan Capres dari Kader, Mardiono Tegaskan PPP Solid Bersama KIBPlt Ketum PPP Mardiono menegaskan akan membawa usulan nama Capres dari kader PPP kepada KIB untuk dibahas bersama.
Baca lebih lajut »