Anak-Anak Berbaju Daerah Menyambut Kedatangan Paus Fransiskus di Istana Merdeka

PAUS FRANSISKUS Berita

Anak-Anak Berbaju Daerah Menyambut Kedatangan Paus Fransiskus di Istana Merdeka
Kunjungan Paus FransiskusKunjungan Paus Di IndonesiaPaus Fransiskus Di Indonesia
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 63%

Sejumlah anak di Jakarta terlihat antusias menyambut kedatangan Paus Fransiskus menjelang pertemuannya dengan Presiden RI, Joko Widodo, Rabu (4/9/2024).

– Sejumlah anak di Jakarta terlihat antusias menyambut kedatangan Paus Fransiskus menjelang pertemuannya dengan Presiden RI, Joko Widodo, Rabu .

Mereka mengenakan sejumlah pakaian adat daerah di Indonesia. Sebagian dari mereka tampak ceria dan tertawa riang.Paus terlihat duduk di dalam mobl berwarna putih dengan jendela terbuka. Paus Fransiskus duduk di samping sopir. Paus dijadwalkan akan berada di lokasi selama 1,5 jam yang disambut Presiden RI Joko Widodo .Kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia, Kemenlu Soroti Hubungan Bilateral Kuat dengan VatikanSelanjutnya, Paus dijadwalkan bertemu korps diplomatik yang berada di Indonesia dan beberapa tokoh sipil di ruang utama Istana Negara.

Setelah itu, Paus dijadwalkan berkunjung ke kantor perwakilan Takhta Suci di Jalan Medan Merdeka Timur.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Kunjungan Paus Fransiskus Kunjungan Paus Di Indonesia Paus Fransiskus Di Indonesia Jakarta

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anak-Anak Berbaju Adat Nusantara Sambut Paus Fransiskus di Istana MerdekaAnak-Anak Berbaju Adat Nusantara Sambut Paus Fransiskus di Istana MerdekaAnak-Anak Berbaju Adat se-Nusantara Siap Sambut Paus Fransiskus di Istana Merdeka
Baca lebih lajut »

Paus Fransiskus: Cerita di balik kursi Paus Fransiskus selama di IndonesiaPaus Fransiskus: Cerita di balik kursi Paus Fransiskus selama di IndonesiaKunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia memberikan kebanggaan tersendiri bagi para siswa dan guru di sebuah sekolah di Jawa Tengah. Dua buah kursi yang menjadi tempat duduk Paus dalam kunjungannya di Jakarta adalah hasil karya siswa, guru, dan karyawan SMK Pendidikan Industri Kayu Atas (PIKA) Semarang yang mempunyai latar belakang agama berbeda.
Baca lebih lajut »

Paus Fransiskus ke Indonesia, Majalah Rohani dan Utusan Gelar Lomba Surat untuk Paus Fransiskus'Paus Fransiskus ke Indonesia, Majalah Rohani dan Utusan Gelar Lomba Surat untuk Paus Fransiskus'Menyambut kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 3 hingga 6 September mendatang, Dewan Redaksi Majalah Rohani dan Utusan menggelar sayembara menulis esai b
Baca lebih lajut »

”Surya Bersinar” dari Anak-anak, Berbuah Rosario dari Paus Fransiskus”Surya Bersinar” dari Anak-anak, Berbuah Rosario dari Paus FransiskusPaus Fransiskus memang kerap berkomunikasi dengan anak-anak. Paus selalu memberikan kesempatan anak-anak untuk bertanya.
Baca lebih lajut »

Anak-Anak dari Panti Asuhan Pondok si Boncel Sempat Bertemu dan Peluk-Peluk Paus FransiskusAnak-Anak dari Panti Asuhan Pondok si Boncel Sempat Bertemu dan Peluk-Peluk Paus FransiskusPemimpin tertinggi umat Katolik Paus Fransiskus memberikan cendera mata rosario kepada anak-anak dari Panti Asuhan Pondok Siboncel
Baca lebih lajut »

Sebelum Paus Fransiskus, dua Paus ini pernah kunjungi IndonesiaSebelum Paus Fransiskus, dua Paus ini pernah kunjungi IndonesiaPemimpin Gereja Katolik Paus Fransiskus dijadwalkan akan melakukan lawatan ke Indonesia pada 3-6 September 2024. Lawatan itu menjadi bagian perjalanan ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 05:24:53