Amnesty Nilai TPF Polri Gagal Ungkap Penyerang Novel

Indonesia Berita Berita

Amnesty Nilai TPF Polri Gagal Ungkap Penyerang Novel
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Laporan TPF tidak memberikan harapan baru pengungkapan kasus Novel Baswedan.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Amnesty Internasional Indonesia mendesak Presiden Joko Widodo mengambil alih penuntasan kasus Novel Baswedan dengan membentuk Tim Gabungan Pencari Fakta . Amnesty menilai, Tim Pencari Fakta pengusutan penyiraman air keras terhadap penyidik di Komisi Pemberantasan Korupsi bentukan Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian tersebut gagal mengungkap pelaku.

Bahkan menurut Putri, laporan TPF menambah ketidakadilan baru bagi Novel yang menjadi korban brutalisme kelompok yang tak sanggup diungkap kepolisian. “Presiden Jokowi harus secara proaktif dan segera mengambil inisiatif membentuk TGPF independen setelah tim yang dibentuk Polri gagal mengungkap pelaku penyerangan,” begitu kata Puri dalam rilis resmi kepada Republika di Jakarta, Rabu .

Karena, TPF dan Polri yang tak mampu menemukan pelaku penyerangan, akan tetapi menebalkan siraman air keras ke muka Novel sebagai dampak dari kewenangan yang berlebihan tersebut. Kerancuan lainnya, kata Puri menyangkut ungkapan TPF dan Polri yang mengatakan serangan terhadap Novel tak dimaksud untuk membunuh. Melainkan, hanya sebagai aksi memberikan penderitaan terhadap Novel.

Ia menegaskan, penyerangan terhadap Novel bukan perkara biasa. Melainkan, serangan terhadap KPK yang diandalkan masyarakat dalam pengentasan korupsi di Tanah Air.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

TPF Kasus Novel Rekomendasikan Polri Bentuk Tim TeknisTPF Kasus Novel Rekomendasikan Polri Bentuk Tim TeknisTim teknis direkomendasikan untuk mendalami temuan TPF kasus Novel Baswedan.
Baca lebih lajut »

TPF Sebut Serangan Terkait dengan Pekerjaaan Novel di KPKTPF Sebut Serangan Terkait dengan Pekerjaaan Novel di KPKTPF menyebut ada enam kasus high profile yang berhubungan dengan penyerangan Novel.
Baca lebih lajut »

TPF Duga Teror ke Novel Dipicu Dendam Akibat Penggunaan Wewenang BerlebihTPF Duga Teror ke Novel Dipicu Dendam Akibat Penggunaan Wewenang BerlebihTPF menemukan probabilitas serangan balik akibat penanganan kasus yang dilakukan Novel Baswedan dengan penggunaan kewenangan berlebihan.
Baca lebih lajut »

TPF Novel Rekomendasikan Kapolri Bentuk Tim Teknis Spesifik Cari 3 OrangTPF Novel Rekomendasikan Kapolri Bentuk Tim Teknis Spesifik Cari 3 OrangTIga orang yang dimaksud yakni, satu orang tidak dikenal yang mendatangi rumah Novel pada tanggal 5 April dan 2 orang tidak dikenal yang berada di dekat tempat wudu masjid Al Ikhsan menjelang subuh.
Baca lebih lajut »

TPF Duga Ada 6 Kasus High Profile yang Bisa Latar Belakangi Teror NovelTPF Duga Ada 6 Kasus High Profile yang Bisa Latar Belakangi Teror Novel'... TPF meyakini kasus-kasus tersebut berpotensi menimbulkan serangan balik atau balas dendam karena adanya dugaan penggunaan kewenangan secara berlebihan atau excessive abuse of power,' kata Nur Kholis.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 02:16:23