Anies menyampaikan, Pemprov DKI Jakarta menyiagakan ambulans di lokasi aksi unjuk rasa selalu atas permintaan Polda Metro Jaya.
"Perlu dicatat bahwa Pemprov DKI mengirimkan ambulans itu berdasarkan permintaan dari Polda. Jadi kalau kita mengirimkan itu bukan inisiatif kita sendiri saja, tapi selalu ada permintaan Polda," kata Anies.Pada Senin ini, aliansi mahasiswa dari sejumlah perguruan tinggi negeri dan swasta akan kembali berunjuk rasa untuk menolak Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana dan Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi .
Polisi menyiapkan 20.500 personel gabungan untuk mengamankan aksi unjuk rasa. Polisi juga menerapkan rekayasa lalu lintas di sekitar gedung DPR RI, Jakarta Pusat. Akses jalan menuju gedung DPR RI telah ditutup menggunakan movable concrete barrier atau beton pembatas, security barrier/kawat berduri, dan water barrier.Adapun enam unit ambulans sempat diamankan polisi pada Kamis dini hari, karena disangka mengangkut batu dan bensin.
Namun, polisi kemudian mengklarifikasi bahwa batu dan bensin itu milik demonstran yang berlindung di ambulans.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Lokasi Samsat Keliling wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya SeninDirektorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melalui akun Twitter resmi TMCPoldaMetro mengumumkan layanan Samsat keliling untuk pembayaran pajak kendaraan ...
Baca lebih lajut »
Anies Perintahkan Satpol PP Dampingi Ambulans DKIUsai diterpa isu bawa batu, Ambulans DKI kini bertugas dengan pengamanan Satpol PP.
Baca lebih lajut »
Larang Siswa Demo, Disdik DKI Instruksikan Pelajar Belajar di SekolahDisdik DKI menyatakan sudah membuat instruksi yang berisi imbauan kepada sekolah-sekolah di Jakarta untuk tidak mengikuti...
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI Larang Pelajar Jakarta Ikut Aksi di DPR : Okezone MegapolitanDinas Pendidikan DKI Jakarta melarang pelajar untuk ikut serta dalam aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR Senayan Jakarta Pusat - Megapolitan - Okezone Megapolitan
Baca lebih lajut »
Jambi Berterima Kasih atas Bantuan DKI Padamkan KarhutlaSatgas TPB Karhutla DKI juga turut memberikan pelayanan kesehatan terhadap warga masyarakat di sekitar lokasi karhutla.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI Bagikan 1.000 Masker untuk Warga JambiPembagian dilakukan saat berlangsung Car Free Day (CFD) di Jalan Jenderal Basuki Rachmat, Kelurahan Paal Lima, Kecamatan Kota Baru, Kota Jambi, Provinsi Jambi.
Baca lebih lajut »