Ini menandakan dimulainya dukungan Pemerintah Amerika Serikat dalam pelaksanaan pilot project teknologi kota cerdas di IKN.
Plt. Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara Basuki Hadimuljono didampingi oleh Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia, Kamala Shirin Lakhdhir, menandatangani perjanjian hibah dengan Badan Perdagangan dan Pembangunan Amerika Serikat .Untuk proof of concept percontohan teknologi Command Center di Ibu Kota Nusantara dengan total nilai USD7,6 juta. Angka ini setara dengan Rp115,14 miliar dengan kurs Rp15.150 per dolar AS.
Bentuk Dukungan Amerika Serikat untuk Pembangunan IKN Sebelumnya, Deputi Bidang Transformasi Hijau dan Digital Otorita IKN Mohammed Ali Berawi bersama Direktur USTDA, Enoh T Ebong telah menandatangani perjanjian hibah sebesar USD2,49 juta pada 2 Mei 2024 di Los Angeles. Hibah tersebut digunakan untuk bantuan teknis terkait penerapan teknologi dan solusi kota cerdas di IKN.Sehingga sampai saat ini total hibah USTDA kepada Otorita IKN bernilai USD10,09 juta, atau setara Rp152,86 miliar.
IKN IKN Dapat Dana Hibah Dari Amazon Cs Dana Hibah Amerika Serikat
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kerjasama dengan Amazon Cs, IKN Kantongi Hibah Rp 152,8 MiliarPlt Kepala Otorita IKN Basuki Hadimuljono didampingi oleh Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia, Kamala Shirin Lakhdhir, menandatangani perjanjian hibah dengan Badan Perdagangan dan Pembangunan Amerika Serikat (USTDA).
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Kucurkan Hibah Rp 3 Miliar untuk 20 Startup, Buat Apa Saja?Menteri BUMN Erick Thohir berharap Program Pikiran Terbaik Negeri ini menjadi angin segar bagi perusahaan startup untuk mengembangkan bisnis.
Baca lebih lajut »
Kemarin ekonomi, soal Bandara IKN sampai hibah dari JepangBeberapa berita ekonomi di Indonesia pada Senin (26/8) masih menarik untuk dibaca pada Selasa, mulai dari awal September bandara IKN siap didarati pesawat ...
Baca lebih lajut »
Titik Nol IKN di Mana? Simak Proses Penentuan Lokasi Krusial IniTitik Nol IKN menjadi simbol penting dalam pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Baca lebih lajut »
Kantor Kemenko di IKN Rampung Bulan Depan, ASN Mulai Ngantor di IKN OktoberPemindahan ASN ke IKN semakin dekat dengan 47 tower hunian ditargetkan selesai akhir 2024. Pembangunan kantor Kemenko juga hampir rampung.
Baca lebih lajut »
Ikuti Arahan Jokowi, Otorita IKN Tawarkan 101 Persil Lahan di KIPP IKN untuk UMKMLahan-lahan berpotensi di KIPP IKN dapat dialokasikan untuk UMKM dan badan usaha perorangan.
Baca lebih lajut »