Amankan Mudik di Purabaya, 50 Anggota Polresta Sidoarjo Siaga 24 Jam

Indonesia Berita Berita

Amankan Mudik di Purabaya, 50 Anggota Polresta Sidoarjo Siaga 24 Jam
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Menyambut arus mudik, Polresta Sidoarjo menyiagakan 50 personel di Terminal Purabaya di Sidoarjo. Pengamanan juga dibekap Kodim setempat dan jajaran Dishub Kota Surabaya.

Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Zain Dwi Nugroho mengatakan, pengamanan ini dilakukan untuk menjaga keamanan dan kondusifitas terminal selama arus mudik dan balik."Kita ingin memberikan kenyamanan kepada masyarakat yang mudik dan balik melalui Terminal Purabaya ini," ujar Zain saat meninjau persiapan Pos Layanan Terpadu Mudik Lebaran di Terminal Purabaya, Selasa .

Pria dengan tiga melati di pundaknya ini menegaskan, agar pengamanan maksimal, seluruh anggota dari berbagai kesatuan akan dikerahkan. Mulai Sabhara, Lantas, Reskrim, hingga Intel yg akan siaga penuh 24 jam.Kapolresta juga meminta anggotanya untuk bisa bertindak tegas terhadap siapapun yang berusaha mengganggu atau memperkeruh ketenangan dan kenyamanan pemudik di Terminal Purabaya.

Selama musim arus mudik dan balik Lebaran, Polresta Sidoarjo akan mengoptimalkan fungsi Pos Layanan Terpadu di dalam Terminal Purabaya. Rencananya posko ini difungsikan mulai Rabu hingga 7 hari pasca Lebaran. "Silahkan kepada pemudik yg membutuhkan bantuan polisi bisa langsung datang ke pos layanan polisi di area jalur keberangkatan bis Terminal Purabaya," ujar Zain.

Sementara itu, sejumlah anggota Brimob Polda Jatim bersenjata lengkap juga akan diturunkan untuk mendukung pengamanan dari Polresta Sidoarjo.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Auto2000 sambut musim mudik dengan buka Posko Siaga 24 jam - ANTARA NewsAuto2000 sambut musim mudik dengan buka Posko Siaga 24 jam - ANTARA NewsJaringan diler Toyota, Auto2000, menyambut musim mudik Lebaran 2019 lewat berbagai cara, salah satunya dengan membuka layanan Posko Siaga Mudik selama 24 jam ...
Baca lebih lajut »

Amankan Mudik Lebaran 2019 di Jateng, 24 Ribu Personel DisiagakanAmankan Mudik Lebaran 2019 di Jateng, 24 Ribu Personel DisiagakanPolda Jateng, Kodam IV/Diponegoro, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jateng dan instansi terkait kian memantabkan kesiapannya...
Baca lebih lajut »

Amankan Mudik Idul Fitri 2019, SAR Jayapura SiagaAmankan Mudik Idul Fitri 2019, SAR Jayapura Siagaembludaknya pemudik menggunakan moda transportasi laut membuat Kantor Pencarian dan Pertolongan SAR Jayapura menyiagakan...
Baca lebih lajut »

Pertamina Siapkan SPBU 24 Jam di Jalur Mudik dan PariwisataPertamina Siapkan SPBU 24 Jam di Jalur Mudik dan PariwisataAda sebanyak 10 titik SPBU Pertamina yang beroperasi selama 24 jam.
Baca lebih lajut »

4.000 Personil Gabungan Siap Amankan Arus Mudik di Indramayu4.000 Personil Gabungan Siap Amankan Arus Mudik di IndramayuPrioritas pengamanan arus mudik di Tol Cipali dan jalur Pantura
Baca lebih lajut »

Ribuan Personel Gabungan Siap Amankan Mudik di JatimRibuan Personel Gabungan Siap Amankan Mudik di JatimBanyak tol di Jatim yang sudah dioperasikan sehingga akan buat mudik lebih lancar
Baca lebih lajut »

Ribuan personel siap amankan mudik Lebaran di BaliRibuan personel siap amankan mudik Lebaran di BaliSebanyak 3.000 personel Polda Bali beserta Polres/Polresta/Polsek yang didukung TNI, Dinas Perhubungan, Jasa Marga, dan dinas terkait lainnya siap mengamankan ...
Baca lebih lajut »

6 Anjing Pelacak Amankan Arus Mudik di Stasiun Tawang dan Poncol6 Anjing Pelacak Amankan Arus Mudik di Stasiun Tawang dan PoncolEnam ekor anjing pelacak atau K9 dilibatkan dalam pengamanan arus mudik Lebaran Idul Fitri 1440 H di Stasiun Tawang dan Poncol Semarang.
Baca lebih lajut »

3.191 Personel Gabungan Siap Amankan Arus Mudik di Bali3.191 Personel Gabungan Siap Amankan Arus Mudik di BaliUntuk Bali, Operasi Ketupat Agung 2019 dilakukan selama 18 hari.
Baca lebih lajut »

18 Puskesmas di Banyuwangi Siaga 24 Jam Selama Libur Lebaran18 Puskesmas di Banyuwangi Siaga 24 Jam Selama Libur Lebaran28 Puskesmas akan membuka layanan 24 jam selama libur lebaran 2019. 18 Puskesmas siaga 24 jam. Untuk 10 puskesmas lainnya, jam operasinya mengikuti jam kerja.
Baca lebih lajut »

Anjing Pelacak Siaga di Stasiun Cirebon Selama Musim MudikAnjing Pelacak Siaga di Stasiun Cirebon Selama Musim MudikPT KAI Daop 3 Cirebon menyiagakan 464 personel gabungan selama musim mudik Lebaran 2019.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 20:45:43