Bukan hanya dukungan lewat media sosial, ada pula yang memberikan dukungan berupa materi. Sebut saja aktor sekaligus penyanyi Aldi Taher yang rela menyumbangkan honor syuting demi membantu warga Palestina.
Selebriti WowKeren - Konflik antara Israel dengan Kelompok Islam Palestina, Hamas, masih berlangsung hingga saat ini. Karena konflik ini, banyak korban jiwa. Bahkan, bukan hanya orang dewasa, ada juga korban yang berasal dari anak kecil. Konflik antara kelompok dengan negara ini menjadi salah satu perhatian dunia. Bukan hanya netizen, namun juga beberapa figur publik turut angkat suara.
1. Fadil Jaidi Pada tahun 2021, Fadil Jaidi mengaku sangat terharu dan sedih melihat kondisi di Palestina. Ia pun melalui platform mengajak untuk tidak diam melihat kondisi warga di sana. Fadil sempat terkejut dengan dengan donasi yang terkumpul yang mana melebihi target. Donasi yang terkumpul sebanyak Rp7 miliar yang mana membuktikan bahwa masyarakat Indonesia memiliki hati yang mulia.
4. Taqy Malik Taqy Malik secara terus menerus menunjukkan kepedulian kepada Palestina baik di media sosial maupun ikut turun ke jalan. Gak sampai di sana, ia juga mengajak melakukan penggalangan donasi di tahun 2021 silam. Taqy dalam tempo dua hari mampu terkumpul lebih 6 miliar. Hingga kini, mantan suami Salmafina Khairunnisa ini terus menyerukan untuk pembebasan Palestina.
7. Chiki Fawzi Chiki Fawzi secara konsisten terus memberikan dukungan kepada Palestina. Anak bungsu dari pasangan Ikang Fawzi dan Marissa Haque ini mengajak para penggemarnya untuk turut mendukung aksi kemanusiaan tersebut. Chik mengadakan penggalangan dana untuk Palestina dengan menjual sejumlah produk. Terbaru di tahun 2023, Chiki membawa unsur bernuansa Palestina di Modest Fashion Festival 2023.
10. Arie Untung Sebagai bentuk kepedulian, presenter Arie Untung rela menyumbangkan jam tangannya untuk dilelang yang hasil perjuangan akan didonasikan untuk rakyat Palestina. Ia memang dikenal sebagai sosok yang peduli dengan anak-anak id sana. Arie pun diketahui sempat mengunjungi Palestina pada 4 tahun yang lalu untuk menyalurkan bantuan kepada anak-anak di sana.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Aldi Taher Rela Sumbangkan Honor Syuting Demi Bantu Masyarakat PalestinaJPNN.com : Aktor sekaligus komedian, Aldi Taher memperlihatkan kepeduliannya kepada anak-anak dan masyarakat Palestina.
Baca lebih lajut »
Aksi Nyata, Aldi Taher Transfer Rp5 Juta Buat Makan Anak-Anak PalestinaAldi Taher menyindir para capres kapan nyumbang buat Palestina.
Baca lebih lajut »
Aldi Taher Beri Sumbangan untuk Palestina dari Honor SyutingAldi Taher memberikan sumbangan kepada korban di Palestina sebesar Rp5 juta yang dirogoh dari honor syuting.
Baca lebih lajut »
Aldi Taher Sumbangkan Honor Syuting untuk Anak-Anak di PalestinaAldi Taher secara tegas menyatakan bahwa dirinya tidak netral dalam menyikapi konflik antara Israel dan Palestina
Baca lebih lajut »
Aldi Taher Unggah Bukti Transfer Rp 5 Juta Untuk Donasi Palestina Hasil Honor SyutingAldi Taher unggah bukti donasi untuk korban Palestina.
Baca lebih lajut »
Sumbangkan Honor untuk Palestina, Aldi Taher: Stop PenjajahanJPNN.com : Aktor sekaligus komedian, Aldi Taher turut memberikan bantuan untuk anak-anak dan masyarakat Palestina.
Baca lebih lajut »