Taliban memerintahkan LSM lokal maupun asing di Afghanistan melarang karyawan perempuan masuk kerja. Bagaimana dengan badan PBB?
memerintahkan semua organisasi non-pemerintah lokal maupun asing untuk melarang karyawan perempuan masuk kerja.Surat pemberitahuan yang dikonfirmasi oleh Juru bicara Kementerian Ekonomi Abdulrahman Habib itu, menyebutkan para pegawai perempuan tidak diizinkan bekerja hingga pemberitahuan lebih lanjut.Taliban beranggapan beberapa pegawai perempuan dari LSM tidak mematuhi interpretasi pemerintah tentang aturan berpakaian Islami bagi perempuan.
Kebijakan Taliban ini pun segera menuai kecamatan internasional, dengan sejumlah pemerintah dan organisasi memperingatkan dampaknya terhadap layanan kemanusiaan di negara yang jutaan warganya bergantung hidup pada bantuan tersebut. Misalnya, Charge D'Affaires Norwegia, yang mendanai bantuan di Afghanistan dan menjadi tuan rumah pembicaraan antara Taliban dan anggota masyarakat sipil pada Januari, mengutuk langkah itu.
I strongly condemn the ban on female employees of NGOs in Afghanistan. This decision must be reversed immediately. Norway will review the situation with partners and issue an appropriate response
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Taliban Larang Perempuan Afghanistan Bekerja di LSM, Dianggap Telah Langgar Aturan BerpakaianTaliban semakin memperketat kebebasan perempuan Afghanistan dengan melarang mereka bekerja di Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM).
Baca lebih lajut »
Taliban Larang Perempuan Afghanistan di LSM Masuk KerjaPara pegawai perempuan Afghanistan di LSM tidak diizinkan bekerja sampai pemberitahuan lebih lanjut.
Baca lebih lajut »
Dianggap Berpakaian Tak Pantas, Perempuan Afghanistan Dilarang Taliban Bekerja di LSMTaliban di Afghanistan memerintahkan semua organisasi non-pemerintah (LSM) lokal dan internasional untuk menghentikan karyawan perempuan Afghanistan
Baca lebih lajut »
Taliban Larang Perempuan Afghanistan Bekerja di LSM, PBB: Bantuan Kemanusiaan Dapat TerhambatTaliban Larang Perempuan Afghanistan Bekerja di LSM, PBB: Bantuan Kemanusiaan Dapat Terhambat TempoDunia
Baca lebih lajut »
Singgung Cara Berpakaian, Taliban Larang Perempuan Bekerja di LSMPenguasa Afghanistan, Taliban, memerintahkan semua LSM baik nasional maupun internasional untuk menghentikan karyawan perempuan. Penguasa Afghanistan, Taliban,...
Baca lebih lajut »
Taliban Perintahkan LSM Melarang Karyawan Perempuan Masuk Kerja |Republika OnlinePara pegawai perempuan tidak diizinkan bekerja sampai pemberitahuan lebih lanjut.
Baca lebih lajut »