Bamsoet mengatakan dirinya menghormati adanya panggilan dari MKD mengenai kasus dugaan pelanggaran etik tersebut.
Absennya Bamsoet tersebut diketahui hanya melalui surat yang dikirimkan kepada Ketua MKD Adang Daradjatun dalam sidang MKD yang digelar di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis .
"Bahwa merujuk angka tersebut di atas dan sehubungan padatnya agenda kegiatan selaku Ketua MPR RI yang sudah terjadwal sebelumnya, kami tidak dapat menghadiri panggilan sidang untuk menyampaikan keterangan yang dijadwalkan pada tanggal 20 Juni 2024," tulis Bamsoet dalam surat yang dibacakan Adang dalam sidang.Kendati begitu,
"Demikian kami sampaikam atas perhatian saudara kami ucapkan terima kasih. MPR RI Ketua Bambang Soesatyo," sambungnya. Kabar tersebut terlihat dalam surat pemanggilan resmi yang dilayangkan oleh MKD kepada Bamsoet dan tersebar di awak media.Surat pemanggilan itu lantas dibenarkan langsung oleh Wakil Ketua MKD DPR RI Nazaruddin Dek Gam saat dikonfirmasi Suara.com, Kamis .
Pelanggaran Etik Mahkamah Kehormatan Dewan
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Buntut Sebut Semua Parpol Setuju Amandemen, Bamsoet Dilaporkan ke MKDPernyataan Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo, bahwa semua parpol setuju amandemen UUD 1945, berbuntut pelaporan ke Majelis Kehormatan Dewan (MKD).
Baca lebih lajut »
Bamsoet Dilaporkan ke MKD Buntut Pernyataan Amendemen UUDKetua MPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) dilaporkan ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) terkait pernyataan soal Amendemen UUD.
Baca lebih lajut »
MKD Pastikan Tindaklanjuti Laporan Mahasiswa terhadap BamsoetMahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR bakal menindaklanjuti laporan mahasiswa Universitas Islam Jakarta (UIJ), M. Azhari, terhadap Ketua MPR Bambang Soesatyo
Baca lebih lajut »
Buntut Sebut Semua Fraksi Setuju Amendemen UUD 45, Mahasiswa Ini Laporkan Bamsoet ke MKDPelapor Bamsoet di MKD adalah seorang mahasiswa Universitas Islam Jakarta (UID), bernama M Azhari.
Baca lebih lajut »
MKD akan minta klarifikasi Bamsoet soal pernyataan amandemen UUDMahkamah Kehormatan Dewan (MKD) bakal meminta klarifikasi Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) yang dilaporkan atas pernyataannya terkait dengan fraksi ...
Baca lebih lajut »
Bamsoet Dilaporkan ke MKD DPR Terkait Pernyataan Semua Parpol Setuju Amandemen UUD 1945Ketua MPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) dilaporkan oleh Mahasiswa Islam Jakarta bernama M Azhari ke MKD buntut pernyataannya yang menyebut semua parpol setuju untuk melakukan amandemen UUD 1945.
Baca lebih lajut »