Menurut Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, SVLK atau legalisasi kayu perwujudan tata kelola yang benar.
TEMPO.Co, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan legalisasi produk hutan berkelanjutan melalui sistem verifikasi legalitas kayu atau SLVK penting dilakukan. “Kayu harus kita kelola dengan benar, jangan sampai kita salah lagi seperti beberapa puluh tahun yang lalu,' kata Luhut saat memimpin rapat koordinasi virtual terkait pengelolaan produk hutan berkelanjutan seperti dikutip dari keterangan tertulis, Sabtu, 23 Mei 2020.
Pelaksana tugas Deputi Bidang Koordinasi Pengelolaan Lingkungan dan Kehutanan Kemenko Maritim dan Investasi Nani Hendiarti mengklaim sejak terbitnya SVLK, legalisasi kayu Indonesia sudah mulai dipercaya. Ia menyitir data 2013 hingga 2019 yang mencatatkan tren ekspor produk industri kehutanan meningkat. 'Sedangkan Vietnam dan Malaysia, SLVK ini sedang berproses. Jadi kita terdepan,' tuturnya. Adapun ekspor kayu olahan dikelompokkan menjadi dua jenis, yakni kayu merbau dan non-merbau.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menko Luhut: Berdamai dengan Covid Esensinya BenarLuhut menganggap, semua kebijakan yang diputuskan oleh pemerintah bukannya tidak konsisten dan berubah-ubah, namun dinamika...
Baca lebih lajut »
Luhut: Kita Harus Siap untuk New Normal!Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengingatkan masyarakat bersiap menyambut kondisi normal yang baru alias new normal.
Baca lebih lajut »
Luhut Buka-bukaan Maksud Jokowi Berdamai dengan CoronaMeko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan buka-bukaan soal maksud Presiden Jokowi masyarakat harus berdamai dengan Corona.
Baca lebih lajut »
Luhut Sebut Jumlah TKA China di Konawe Hanya 8%Terkait Tenaga Kerja Asing China, sebenarnya jumlah mereka seperti di Konawe hanya kurang lebih 8% dari para pekerja yang...
Baca lebih lajut »
9 Rektor UIN dari Berbagai Daerah Ngobrol Bareng Menko LuhutSembilan rektor dari Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri ini mendukung program hilirisasi dari pemerintah. MenkoLuhut
Baca lebih lajut »