Mahfud MD menjawab kritik publik terkait keputusan melibatkan Menpora Zainudin Amali ke dalam TGIPF Tragedi Kanjuruhan.
Sebab, Menpora dianggap menjadi salah satu pihak yang harus bertanggung jawab atas jatuhnya ratusan korban jiwa dalam Tragedi Kanjuruhan.
Hal itu tidak lepas dari peran dan fungsi Kemenpora dalam pembinaan maupun kepengurusan olahraga Tanah Air.Terkait hal itu, Mahfud MD selaku Ketua TGIPF menilai Menpora Zainudin Amali memang harus dilibatkan. Mahfud MD menyebut Menpora nantinya akan bertugas sebagai penghubung Pemerintah Indonesia dan stakeholder sepak bola.
Terlepas dari hal itu, Mahfud MD memastikan dirinya dan Zainudin Amali memastikan kinerja TGIPF Tragedi Kanjuruhan tetap independen. Mahfud MD juga menjamin dirinya dan Zainudin Amali akan memberi kebebasan kepada 13 anggota TGIPF Tragedi Kanjuruhan untuk bekerja.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polisi Tetapkan 6 Tersangka Tragedi Kanjuruhan, Mahfud MD: Ini akan Permudah Investigasi TGIPFMenkopolhukam Mahfud MD menyatakan penetapan tersangka dan terduga pelanggar etik tragedi Kanjuruhan akan mempermudah investigasi TGIPF.
Baca lebih lajut »
Mahfud MD: Tersangka Tragedi Kanjuruhan Diumumkan Polri Malam IniMenteri Koordinator, Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD, mengungkap akan ada pengumuman tersangka dari peristiwa Tragedi Kanjuruhan.
Baca lebih lajut »
Mahfud MD Tanggapi Investigasi Media Asing Soal Tragedi Kanjuruhan: Bagus, Kita Tidak Melarang - Tribunnews.comIa mengatakan pemerintah tidak akan melarang media asing melakukan investigasi terhadap tragedi tersebut.
Baca lebih lajut »
Mahfud MD Blak-blakan Bongkar Alasan Mengapa PSSI Tak Masuk Daftar Tersangka Tragedi Kanjuruhan - Pikiran-Rakyat.comTidak adanya pengurus PSSI dalam daftar tersangka tragedi Kanjuruhan dijelaskan Mahfud MD karena federasi itu bernaung di bawah aturan FIFA.
Baca lebih lajut »
Ini Daftar 6 Tersangka Tragedi Kanjuruhan, Termasuk Direktur Utama PT LIB - Bolasport.comTim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) mengumumkan ada enam tersangka dalam tragedi Kanjuruhan.
Baca lebih lajut »
Tragedi Kanjuruhan, TGIPF: Reformasi Pengurus PSSI Bukan Ranah KamiPengamat olahraga yang tergabung dalam keanggotaan TGIPF Tragedi Kanjuruhan, Akmal Marhali mengatakan, reformasi pengurus PSSI tidak masuk dalam ranah timnya. Tragedi...
Baca lebih lajut »