Alasan Mengapa Kita tak Boleh Lewat Depan Orang Sholat |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Alasan Mengapa Kita tak Boleh Lewat Depan Orang Sholat |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Hendaknya orang sholat meletakkan pembatas di depannya.

REPUBLIKA.CO.ID, Ketika sedang sholat berjamaah, terkadang kita mendapati seseorang dengan sengaja melintas di depan orang yang sedang sholat. Bolehkah kita melintas di depan orang yang sedang melaksanakan sholat? Baca Juga Syekh Kamil Muhammad Uwaidah dalam Fiqh an-Nisaa menyebutkan, tidak boleh seorang Muslim, baik laki-laki maupun perempuan berjalan di hadapan orang yang sedang mendirikan sholat, kecuali jika ada atau terdapat sutrah di antaranya.

Karena itu, apabila ada orang yang hendak lewat di hadapan mereka yang sedang sholat, sebaiknya dia mencegahnya. Tak hanya bagi orang dewasa, kata Syekh Kamil, tetapi juga bagi orang anak-anak ataupun hewan. Dia harus mencegahnya, tegasnya. Berjalan di hadapan orang yang sedang mengerjakan sholat, juga akan mengurangi nilai sholatnya. Apabila tidak memungkinkan baginya untuk mencegah orang yang lewat di depannya, maka sholatnya tetap sempurna.

Abu Juhaim menjelaskan bahwa Rasul SAW bersabda, Seandainya orang yang melintas di depan orang yang sedang sholat mengetahui apa yang ditanggungnya , niscaya dia berdiri selama empat puluh , lebih baik baginya daripada berjalan di depan orang yang sedang mengerjakan sholat. .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ini Alasan Mengapa Serangan Jantung pada Wanita Lebih Berbahaya Dibanding PriaIni Alasan Mengapa Serangan Jantung pada Wanita Lebih Berbahaya Dibanding PriaWanita yang menderita serangan jantung memiliki risiko lebih tinggi meninggal dunia daripada pria. Studi menunjukkan, sebanyak 50 persen wanita tutup usia selang 28 hari setelah terdiagnosis penyakit jantung. Jantung
Baca lebih lajut »

Alasan Bersih-bersih dapat Meredam Cemas karena CoronaAlasan Bersih-bersih dapat Meredam Cemas karena CoronaSaat yang terjadi terasa di luar kendali, banyak orang beralih ke ritual tertentu seperti bersih-bersih, untuk menenangkan diri.
Baca lebih lajut »

Ria Ricis Ungkap Alasan Batal MenikahRia Ricis Ungkap Alasan Batal MenikahYouTuber Ria Ricis mengungkap alasannya batal menikah dengan sang kekasih tahun ini. riaricis
Baca lebih lajut »

[POPULER TRAVEL] Simpan Telur di Dalam Freezer | Alasan Teripang Mahal[POPULER TRAVEL] Simpan Telur di Dalam Freezer | Alasan Teripang MahalBerita terpopuler lainnya adalah viral video driver Gojek yang melindungi pesanan Go-Food, 10 makanan yang bisa dibekukan.
Baca lebih lajut »

Pemprov Sulsel Beri Alasan Tidak Ajukan Status PSBB CoronaPemprov Sulsel Beri Alasan Tidak Ajukan Status PSBB CoronaPemprov Sulsel menekankan masalah kemampuan daerah jika mengajukan status PSBB Corona.
Baca lebih lajut »

KMI Ungkap Alasan Peluncuran Ninja 250 4 Silinder DitundaKMI Ungkap Alasan Peluncuran Ninja 250 4 Silinder DitundaPeluncuran Kawasaki Ninja 4 silinder atau ZX-25R di Indonesia ditunda. Perusahaan juga batal memajang motor di dealernya di jalan Abdul Muis, Jakarta Pusat.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 22:32:52