Alasan Kita Diminta Hanya Bicarakan Kebaikan Orang yang Telah Meninggal

Islam Berita

Alasan Kita Diminta Hanya Bicarakan Kebaikan Orang yang Telah Meninggal
Berita IslamiUstadz Adi HidayatUAH
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 48%
  • Publisher: 83%

UAH menjelaskan bahwa setiap manusia pasti pernah melakukan kesalahan. Namun, setelah seseorang meninggal, kesalahan-kesalahannya berhenti karena ia tidak lagi memiliki aktivitas di dunia ini.

Penceramah muda Ustadz Adi Hidayat memberikan nasihat penting terkait bagaimana kita harus memperlakukan seseorang yang telah meninggal dunia.

Lebih lanjut, Ustadz Adi menekankan pentingnya viralkan kebaikan orang yang telah meninggal. Ketika kita menyebarkan kebaikan seseorang yang telah wafat, pahala dari perbuatan tersebut tidak hanya diperoleh oleh yang masih hidup, tetapi juga menjadi cahaya bagi orang meninggal di alam kuburnya. Maut Bisa Datang Kapan SajaUstadz Adi kemudian merujuk pada salah satu ayat dalam Al-Qur'an, yaitu Surah Al-Mulk ayat 2, yang menyebutkan bahwa Allah menciptakan kematian dan kehidupan.

Lebih jauh, Ustadz Adi menyampaikan pesan kepada para influencer dan pengguna media sosial. Saat membuat konten, baik itu status, unggahan, atau video, ia mengingatkan untuk selalu berpikir tentang kemungkinan maut yang bisa datang kapan saja. Kematian adalah UjianPesan Al-Qur'an dalam hal ini adalah menjadikan kematian orang lain sebagai cermin bagi kita yang masih hidup. 'Kematian seseorang adalah ujian bagi kita yang masih hidup, untuk mengukur amal kita dan meningkatkan kebaikan kita,' kata UAH.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Berita Islami Ustadz Adi Hidayat UAH Viralkan Kebaikan Wafat Orang Meninggal

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Buka-bukaan Susahnya Pindahkan ASN ke IKN: Kita Harus BerhitungJokowi Buka-bukaan Susahnya Pindahkan ASN ke IKN: Kita Harus Berhitung'Kita mau memindahkan PNS kita, ASN kita ke sini aja, kita harus berhitung,' kata Jokowi.0
Baca lebih lajut »

Muzani: Kita Bangga, Demokrasi Kita PancasilaMuzani: Kita Bangga, Demokrasi Kita PancasilaUsai sidang penetapan pimpinan MPR, Ketua MPR periode 2024-2029 Ahmad Muzani memberikan pidato pertamanya di hadapan 732 anggota di Gedung
Baca lebih lajut »

Prabowo: Kita Kurang Terima Kasih dan Bersyukur Atas Capaian Negara, Ini Kita Harus Koreksi DiriPrabowo: Kita Kurang Terima Kasih dan Bersyukur Atas Capaian Negara, Ini Kita Harus Koreksi DiriKata Prabowo Subianto yang sebut masyarakat Indonesia kurang bersyukur. Ini penjelasannya.
Baca lebih lajut »

Pidato Prabowo Saat Pelantikan: Kita Antipenjajahan, Kita Dukung Kemerdekaan Rakyat PalestinaPidato Prabowo Saat Pelantikan: Kita Antipenjajahan, Kita Dukung Kemerdekaan Rakyat PalestinaDalam pidato pelantikannya Presiden Prabowo Subianto menyoroti sikap Indonesia dalam konflik di Timur Tengah.
Baca lebih lajut »

Prabowo Pilih Jalan Bersahabat ke Semua Negara: Kita Anti Rasialisme, Kita Anti Apartheid!Prabowo Pilih Jalan Bersahabat ke Semua Negara: Kita Anti Rasialisme, Kita Anti Apartheid!Kata Prabowo, meski bersahabat ke semua negara tapi RI punya prinsip anti penjajahan.
Baca lebih lajut »

Diminta Prabowo Bantu Pemerintahan, Hasan Nasbi: Kita Tunggu Pengumuman dari Bapak PresidenDiminta Prabowo Bantu Pemerintahan, Hasan Nasbi: Kita Tunggu Pengumuman dari Bapak PresidenBerita Diminta Prabowo Bantu Pemerintahan, Hasan Nasbi: Kita Tunggu Pengumuman dari Bapak Presiden terbaru hari ini 2024-10-15 19:52:32 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 11:54:49