TelkomSigma menjalin kerja sama strategis dengan perusahaan global Avanade
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Sebagai upaya untuk memberikan solusi digital bagi pelanggan enterprise di Indonesia, . Kerja sama yang dilakukan oleh anak perusahaan PT Telkom Indonesia Tbk ini ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman yang dilakukan oleh Plt. CEO TelkomSigma Roberto Surya Negara dan Direktur Utama Asia Tenggara Avanade Bhavya Kapoor, beberapa waktu lalu.
Baca Juga Dengan enam kategori Microsoft Solutions Partner, Avanade juga diakui sebagai Solutions Partner untuk Microsoft Cloud. Pada awal tahun ini, Avanade, bersama dengan Accenture, bersama-sama dinobatkan sebagai Microsoft Global SI Partner of the Year untuk ke-17 kalinya. Menyambut kerja sama ini, Direktur Strategic Portfolio Telkom Budi Setyawan Wijaya, menjelaskan portofolio B2B IT Services akan menjadi masa depan Telkom yang diproyeksikan akan terus bertumbuh pesat melalui TelkomSigma."TelkomGroup akan terus fokus pada meningkatkan kemampuan teknologi untuk dapat membantu mempercepat pembangunan infrastruktur dan platform digital di Indonesia,” ungkap Budi.
Managing Director Asia Tenggara Avanade, Bhavya Kapoor mengatakan pihaknya senang dapat melengkapi layanan Telkom dengan menghadirkan kemampuan Microsoft yang tak tertandingi dan keahlian industri yang mendalam untuk membantu perusahaan menata kembali model operasi, produk, dan layanan baru, serta memberikan pengalaman yang luar biasa.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Musywil Muhammadiyah Jatim, Sukadiono Bertekad Lakukan Akselerasi GerakanDalam menjalankan amanah, Sukadiono bertekad untuk melakukan akselerasi gerakan dalam berbagai bidang. Seperti pendidikan, kesehatan, ekonomi dan gerakan internasional.
Baca lebih lajut »
Belanja Perpajakan 2021 Dukung Akselerasi Pemulihan EkonomiKementerian Keuangan menerbitkan Laporan Belanja Perpajakan (Tax Expenditure Report) tahun 2021 yang menginventarisasi berbagai insentif perpajakan baik dalam rangka penanggulangan pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Sukadiono Pimpin Muhammadiyah Jatim, Jalankan Tiga Akselerasi PrioritasSukadiono resmi terpilih menjadi Ketua Umum Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Timur (Jatim) Periode 2022-2027.
Baca lebih lajut »
Sandiaga Dorong Pelaku Usaha Parekraf Surabaya Lakukan IPO |Republika OnlinePasar modal dapat meningkatkan akselerasi usaha.
Baca lebih lajut »
Transformasi Digital Dunia PendidikanSadar atau tidak, dunia pendidikan kita telah mengalami kemajuan dari pendidikan konvensional ke tren pendidikan berbasis digital.
Baca lebih lajut »