Airlangga: Pemerintah Masih Kaji Kenaikan Harga BBM Subsidi

Indonesia Berita Berita

Airlangga: Pemerintah Masih Kaji Kenaikan Harga BBM Subsidi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 59%

Airlangga Hartarto menegaskan bahwa Pemerintah tengah menggodok rencana kenaikan harga BBM bersubsidi.

Bisnis.com, JAKARTA — Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menegaskan bahwa Pemerintah tengah memperdalam kajian mengenai wacana kenaikan harga Bahan Bakar Minyak .

“Iya, bansosnya juga sedang diminta [Presiden] untuk diperdalam, anggarannya darimana? Programnya seperti apa?,” tuturnya. Sebelumnya, Airlangga mengatakan bahwa pemerintah siap menyalurkan bantuan sosial jika harga BBM bersubsidi harus dinaikkan. Dia mengatakan program bansos disiapkan untuk memitigasi dampak negatif ke perekonomian masyarakat dengan adanya kenaikan harga energi.

"Selain dampak ke kegiatan konsumsi masyarakat, pemerintah juga sedang mengalkulasi dampak dari rencana kenaikan harga BBM terhadap kegiatan industri," ujarnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Siapkan Skema Kenaikan Harga BBM untuk Dilaporkan ke JokowiPemerintah Siapkan Skema Kenaikan Harga BBM untuk Dilaporkan ke JokowiPemerintah Siapkan Skema Kenaikan Harga BBM untuk Dilaporkan ke Jokowi: Pemerintah sudah menyiapkan sejumlah alternatif rencana kenaikan harga BBM subsidi jenis Pertalite
Baca lebih lajut »

Sinyal Kenaikan Harga BBM Makin Kuat, Ini Tanda-tandanya!Sinyal Kenaikan Harga BBM Makin Kuat, Ini Tanda-tandanya!Sinyal kenaikan harga BBM subsidi makin kentara. Pemerintah nampaknya makin serius untuk menyesuaikan harga BBM demi menekan subsidi yang membengkak.
Baca lebih lajut »

Rieke Diah Pitaloka ke Erick Thohir: Saat Minyak Dunia Turun, Kok Harga BBM Enggak Turun?Rieke Diah Pitaloka ke Erick Thohir: Saat Minyak Dunia Turun, Kok Harga BBM Enggak Turun?Rieke mempertanyakan alasan pemerintah membuka peluang kenaikan harga BBM di tengah melejitnya harga acuan minyak dunia. TempoBisnis
Baca lebih lajut »

Waspada! BI Prediksi Inflasi Makin Tinggi Akibat Kenaikan Harga BBMWaspada! BI Prediksi Inflasi Makin Tinggi Akibat Kenaikan Harga BBMBank Indonesia (BI) memprediksi tekanan inflasi makin tinggi jika terjadi kenaikan harga BBM subsidi.
Baca lebih lajut »

Harga BBM Pertalite Boleh Naik, Asal Jangan di Atas Rp 10 Ribu per LiterHarga BBM Pertalite Boleh Naik, Asal Jangan di Atas Rp 10 Ribu per LiterHarga BBM Pertalite Boleh Naik, Asal Jangan di Atas Rp 10 Ribu per Liter: Isu kenaikan harga BBM subsidi, termasuk Pertalite semakin kencang berhembus
Baca lebih lajut »

Opsi Pemerintah Soal Harga BBM: Tambah Subsidi atau BansosOpsi Pemerintah Soal Harga BBM: Tambah Subsidi atau BansosPemerintah memiliki dua opsi tentang harga BBM, yakni menambah subsidi energi atau menambah bansos.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 01:42:20