Airlangga: Koordinasi tetap berjalan meski tak lagi membawahi Kemenkeu

Indonesia Berita Berita

Airlangga: Koordinasi tetap berjalan meski tak lagi membawahi Kemenkeu
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 78%

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan, koordinasi dengan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) tetap berjalan meskipun kementerian ...

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto usai menghadiri serah terima jabatan menteri dan wakil menteri ketenagakerjaan di kantor Kemenaker, Jakarta, Selasa .

“Ya tidak apa-apa, kalau koordinasi kan biasa berjalan,” kata Airlangga saat dijumpai wartawan usai menghadiri serah terima jabatan menteri dan wakil menteri ketenagakerjaan di kantor Kemenaker, Jakarta, Selasa.) tentunya mencakup kebijakan fiskal dan kebijakan perdagangan Nomor 139 Tahun 2024 tentang Penataan Tugas dan Fungsi Kementerian Negara Kabinet Merah Putih Periode 2024-2029, Kemenkeu kini tidak lagi berada di bawah Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian .

Aturan itu sedikit berbeda dengan pemerintahan Joko Widodo yang tertuang dalam Pasal 4 Perpres Nomor 37 Tahun 2020. Selain Kemenkeu, kementerian lain yang tidak lagi di bawah Kemenko Perekonomian pada masa pemerintahan Prabowo antara lain Kementerian Pertanian, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertahanan Nasional , Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah , serta Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional.

Terkait dengan Dewan Ekonomi Nasional , Airlangga mengatakan bahwa lembaga yang dipimpin oleh Luhut Binsar Pandjaitan itu merupakan lembaga penasihat di bidang ekonomi kepada presiden. Menurut Airlangga, pihaknya juga sudah berdiskusi mengenai berbagai hal dengan Luhut termasuk mengenai koordinasi dari Kemenko Perekonomian.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Calon menteri Prabowo: Berapa gaji menteri dan wakil menteri?Calon menteri Prabowo: Berapa gaji menteri dan wakil menteri?Keputusan presiden terpilih Prabowo Subianto menunjuk lebih dari 100 kandidat menteri dan calon menteri diperkirakan akan membebani anggaran negara. Keputusan ini disebut 'paradoks' disandingkan impian membentuk zaken kabinet dan pesan Prabowo agar para pembantunya tidak mencari keuntungan dari APBN.
Baca lebih lajut »

Akrab dengan Menteri Jokowi, Kiky Saputri Kini Titip Pesan Buat Menteri-Menteri Prabowo SubiantoAkrab dengan Menteri Jokowi, Kiky Saputri Kini Titip Pesan Buat Menteri-Menteri Prabowo SubiantoPrabowo Subianto akan langsung mengumumkan kabinet yang membantunya selama bertugas sebagai presiden untuk 5 tahun ke depan. Pengumuman rencananya dilangsungkan malam ini.
Baca lebih lajut »

Kemenkeu Kini Koordinasi Langsung ke Prabowo, Kemenko Ekonomi Pimpin 7 Kementerian IniKemenkeu Kini Koordinasi Langsung ke Prabowo, Kemenko Ekonomi Pimpin 7 Kementerian IniKementerian Keuangan (Kemenkeu) yang dinahkodai oleh Sri Mulyani kini tidak lagi berada di bawah koordinasi Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian.
Baca lebih lajut »

Kemenkeu koordinasi langsung dengan presiden di era PrabowoKemenkeu koordinasi langsung dengan presiden di era PrabowoKementerian Keuangan (Kemenkeu) tidak lagi berada di bawah Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian pada kabinet pemerintahan Prabowo Subianto, melainkan ...
Baca lebih lajut »

Momen Sri Mulyani dan Pak Bas Menggalau Bareng, Nyanyi 'Menghitung Hari'Momen Sri Mulyani dan Pak Bas Menggalau Bareng, Nyanyi 'Menghitung Hari'Menteri PUPR Basuki Hadimuljono dan Menteri Keuangan Sri Mulyani terlihat menikmati hari-hari terakhirnya menjadi Menteri
Baca lebih lajut »

Prabowo Tetapkan Kemenkeu Tak Lagi di Bawah Kemenko PerekonomianPrabowo Tetapkan Kemenkeu Tak Lagi di Bawah Kemenko PerekonomianKemenkeu kini tak lagi di bawah koordinasi Kemenko Perekonomian.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-20 01:28:47