Ahli Katakan Klaim Tanah Wadas Gersang adalah Hoaks TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Akademikus Fakultas Ekologi Manusia Institut Pertanian Bogor Rina Mardiana menepis anggapan bahwa tanah di Desa Wadas, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah gersang. Menurut dia tuduhan itu merupakan kebohongan besar untuk melegitimasi penambangan di desa tersebut. “Saya menyatakan itu 100 persen hoaks,” kata Rina dalam diskusi berjudul Kepada Tanah di YouTube Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia, Senin, 21 Februari 2022.
“Barangkali yang ngomong itu belum pernah ke sana,” kata dia.Sebelumnya Rina dan sejumlah akademikus lintas kampus mendesak Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mencabut izin Analisis Dampak Lingkungan Bendungan Bener. Para akademikus itu menilai Andal bendungan Bener dilakukan secara tidak valid.Para akademikus membedah Andal Bendungan Bener di Purworejo melalui dua kegiatan. Pertama, meninjau langsung lokasi dan membedah dokumen Andal serta meminta kesaksian warga Wadas.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Merajut Kembali Persaudaraan di Desa WadasJalan menuju perdamaian dan rekonsiliasi di Desa Wadas.
Baca lebih lajut »
Surat Kemenkomarves di Balik Rencana Penambangan di Wadas - Berita Utama - koran.tempo.coSurat Menteri Luhut Pandjaitan pada Juni 2021 mendesak Gubernur Ganjar Pranowo mempercepat pengadaan tanah untuk Bendungan Bener. Pemerintah sempat mengkaji lokasi penambangan di luar Desa Wadas. KoranTempo
Baca lebih lajut »
PB PMII Laporkan Hasil Pencaraian Fakta di Desa Wadas'PB PMII melakukan kunjungan langsung ke Wadas guna mencari fakta di lapangan terkait perkembangan konflik berdarah Wadas,' jelas Ahmad Latif Ketua PB PMII Bidang Advokasi dan Kebijakan Publik, Minggu (20/2).
Baca lebih lajut »
Kisruh Tambang Andesit di Desa Wadas, PKS: Jokowi Segera Bersikap | Kabar24 - Bisnis.comDesa Wadas di Purworejo ditetapkan oleh pemerintah Jawa Tengah sebagai kawasan yang akan diambil batu adesit untuk membangun Bendungan Bener guna menyediakan air baku untuk minum dan irigasi.
Baca lebih lajut »
GUs Aun: PBNU Siap Bantu Warga Wadas dan Pemerintah Cari Titik Temu'PBNU 100 persen siap membantu warga Wadas dan pemerintah untuk mencari titik temu,' kata H Aunullah A'la Habib (Gus Aun) di Purworejo, Minggu (20/2).
Baca lebih lajut »