Jumlah warga Banyuwangi yang positif Corona bertambah dua orang. Salah satunya dari klaster Asrama Haji Surabaya.
Jubir Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Banyuwangi, dr Widji Lestariono menjelaskan, Balitbangkes telah mengirimkan hasil uji swab tenggorokan dua pasien Banyuwangi tersebut. Hasilnya dinyatakan positif Corona.
"Jadi total di Banyuwangi ada tiga warga yang positif Corona. Satu orang sudah dinyatakan sembuh dan dipulangkan beberapa hari lalu. Satu orang pria yang meninggal kemarin Kamis yang saat itu statusnya masih PDP dan yang satu lagi seorang pria yang berasal dari klaster pelatihan petugas haji di Surabaya," kata Widji kepada detikcom, Jumat .
Ia menyebutkan, kondisi pasien dari klaster tersebut terus membaik. Saat ditetapkan sebagai Pasien Dalam Pengawasan , dia hanya mengalami gejala klinis ringan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pasien Positif Corona Bertambah 2 Orang di Ponorogo, Terpapar Klaster Asrama Haji SurabayaPenambahan itu membuat jumlah pasien positif virus corona baru atau Covid-19 di Ponorogo menjadi lima orang.
Baca lebih lajut »
Pulang dari Zona Merah Virus Corona, Mahasiswa UGM Dikarantina di Asrama Haji SlemanSeorang mahasiswa Universitas Gadjah Mada harus menjalani karantina di Asrama Haji Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Baca lebih lajut »
Kasus Ketiga Positif Corona di Jombang Berasal dari Klaster Asrama Haji SurabayaKasus ketiga positif Covid-19 di Kabupaten Jombang, Jawa Timur, berasal dari Klaster Asrama Haji Sukolilo, Surabaya.
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Corona di Ponorogo Tambah Satu dari Klaster Asrama HajiAda tambahan satu pasien positif Corona di Ponorogo. Total kini ada 6 pasien positif Corona di Bumi Reog.
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Corona Ketiga di Jombang Masuk Klaster Asrama Haji SukoliloPasien positif Corona ketiga di Jombang ternyata bukan dari Nganjuk. Pasien berasal dari Kecamatan Jombang sendiri.
Baca lebih lajut »