Acara Puncak HUT ke-497 Jakarta di Monas Malam Ini, Ada Jakarnaval hingga Video Mapping

HUT Jakarta Berita

Acara Puncak HUT ke-497 Jakarta di Monas Malam Ini, Ada Jakarnaval hingga Video Mapping
HUT Ke-497 JakartaMonasJakarta
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 11 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 51%
  • Publisher: 83%

Acara puncak perayaan HUT ke-497 Jakarta digelar di Monas, Jakarta Pusat malam ini, Sabtu (22/6/2024). Puncak perayaan ini mengusung tema 'Malam Jaya Raya'.

Acara puncak perayaan Hari Ulang Tahun ke-497 Jakarta digelar di Monumen Nasional , Jakarta Pusat, Sabtu malam ini.

'Mulai dari panggung hiburan yang diisi oleh berbagai artis ternama, parade Jakarnaval, video mapping Monas, hingga bernostalgia bersama keluarga Si Doel Anak Sekolahan,' jelasnya. Selepas itu, dilanjutkan dengan rapat paripurna yang berlangsung di Gedung Paripurna DPRD DKI Jakarta. Pada kesempatan itu, terlihat hadir Mantan Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso.

Selain Anies, hadir mewakili Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, yaitu Wali Kota Jakarta Pusat Dhany Sukma. Adapun Heru Budi absen dalam acara tersebut. 'Ayo kita hitung bersama ya, mulai dari 5, 4, 3, 2, 1,' kata Anies. Anies Senang Diundang di Malam Puncak HUT JakartaPada saat kembang api meletus di langit Jakarta, terlihat Anies Baswedan mengambil foto dan video bersama penonton yang hadir dari atas panggung.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

HUT Ke-497 Jakarta Monas Jakarta Puncak HUT Jakarta Jakarnaval Pasar Malam Malam Jaya Raya Video Mapping DKI Jakarta

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ondel-ondel meriahkan acara puncak perayaan HUT Jakarta di MonasOndel-ondel meriahkan acara puncak perayaan HUT Jakarta di MonasOndel-ondel menjadi bagian dari pertunjukan budaya Betawi yang dihadirkan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk memeriahkan acara puncak HUT Ke-497 kota ...
Baca lebih lajut »

Rapat Sampai Tengah Malam, Alasan Heru Budi Absen Acara HUT Jakarta Ke-497 di PRJRapat Sampai Tengah Malam, Alasan Heru Budi Absen Acara HUT Jakarta Ke-497 di PRJ'Saya rapat sampai malam terkait HUT RI. Jadi, tata upacara militer terus disambung pembahasan penurunan bendera yang selesai, itu marathon sampai jam 9 malam,' kata Heru.
Baca lebih lajut »

Sejarah Jakarta jadi bagian rangkaian acara HUT Ke-497Sejarah Jakarta jadi bagian rangkaian acara HUT Ke-497Sejarah Jakarta yang divisualisasikan ke dalam tari kolosal menjadi bagian dari rangkaian acara Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-497 Kota Jakarta di kawasan ...
Baca lebih lajut »

Ini Rekomendasi Acara Perayaan HUT Jakarta yang Bisa Dikunjungi Akhir Pekan iniIni Rekomendasi Acara Perayaan HUT Jakarta yang Bisa Dikunjungi Akhir Pekan iniAkhir pekan ini bertepatan Hari Ulang Tahun HUT Ke-497 Jakarta Sejumlah kegiatan telah disiapkan dala perayaan hari jadi Kota Jakarta
Baca lebih lajut »

Beberapa rekomendasi acara perayaan HUT Jakarta di akhir pekan iniBeberapa rekomendasi acara perayaan HUT Jakarta di akhir pekan iniAkhir pekan menjadi waktu yang ditunggu-tunggu khususnya oleh warga Jakarta setelah bekerja dan melakukan aktivitas sehari-hari. Kali ini, akhir pekan ...
Baca lebih lajut »

HUT ke-497 Jakarta, TMII Tawarkan Ragam Promo dan Acara MenarikHUT ke-497 Jakarta, TMII Tawarkan Ragam Promo dan Acara MenarikMenyambut perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-497 DKI Jakarta dan pekan liburan sekolah, Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur, menawarkan beragam promo dan acara menarik yang dapat dinikmati pengunjung.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 04:31:33