Omar Marmoush absen saat Eintracht Frankfurt menghadapi Borussia Dortmund. Winger Mesir itu semakin dekat berseragam Manchester City.
Seperti dikabarkan sebelumnya, City dan Eintracht sudah mencapai kesepakatan verbal soal transfer Marmoush. Kedua klub kini cuma tinggal melakukan finalisasi soal metode pembayaran.
City akhirnya mau memenuhi permintaan Eintracht sebesar 80 juta euro untuk memboyong Marmoush. Meski demikian, City akan membayar 75 juta euro di depan sementara sisa lima juta euro berupa bonus.Kesepakatan ini otomatis membuat Marmoush tidak dimasukkan dalam skuad Eintracht saat bertemu Borussia Dortmund di pekan ke-17, Sabtu dini hari WIB.Eintracht menyebut keputusan ini dilakukan karena sedang ada negosiasi soal transfer Marmoush, meski tidak menyebut spesifik nama klubnya.
Marmoush disebut sudah mencapai kesepakatan pribadi soal gaji yang mencapai 350 ribu paun per pekan. Diperkirakan transfer ini akan rampung pekan depan, mengingat Eintracht harus mencari segera pengganti pemain yang sudah bikin 20 gol di seluruh ajang itu. Meski tanpa kehadiran Marmoush, Eintracht menang 2-0 atas Dortmund lewat gol-gol Hugo Ekitike dan Oscar Hojlund, untuk duduk di posisi ketiga klasemen Bundesliga dengan 36 poin, selisih enam angka dari Bayern Munich di puncak.
Eintracht Frankfurt Manchester City Liga Inggris 2024/2025 Liga Inggris Gol Fans Mesir Eintracht Franktur Hugo Ekitike Stadion Dortmund Liga Europa Absen Lawan Dortmund Klasemen Bundesliga Borussia Dortmund Liga Skuad Kickoff Klub Juara Skuad Eintracht Pemain Pengganti Pemain Negosiasi Soal Transfer Marmoush Liga Europa 2022 Bundesliga Oscar Hojlund Klub
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
City dikabarkan capai kesepakatan personal dengan Omar MarmoushManchester City dikabarkan mencapai kesepakatan personal dengan penyerang Eintracht Frankfurt Omar Marmoush.Namun The Citizens masih belum melakukan kontak ...
Baca lebih lajut »
Man City Dapat Marmoush Usai Negosiasi Ulang dengan FrankfurtManchester City akhirnya berhasil mendapatkan pemain asal Mesir, Marmoush, dari Eintracht Frankfurt setelah melakukan negosiasi ulang.
Baca lebih lajut »
Man City Ungguli Liverpool Dalam Perburuan Penyerang Tajam FrankfurtKlub Premier League Manchester City dikabarkan mengungguli Liverpool dalam perburuan penyerang tajam Eintracht Frankfurt, Omar Marmoush.
Baca lebih lajut »
Victor Boniface Absen Saat Leverkusen Hadapi DortmundVictor Boniface dipastikan absen saat Bayer Leverkusen menghadapi Borussia Dortmund dalam pertandingan Liga Jerman.
Baca lebih lajut »
Duh, Federico Chiesa Fix Absen di Laga Liverpool vs Leicester CityManajer Liverpool, Arne Slot memberikan update seputar timnya kelang menghadapi Leicester City.
Baca lebih lajut »
Liverpool Incar Omar Marmoush Sebagai Pengganti NunezLiverpool mempertimbangkan untuk mencari penyerang baru karena Darwin Nunez belum mencapai ekspektasi. Omar Marmoush, rekan tim Mohamed Salah di timnas Mesir, dikabarkan sebagai salah satu target.
Baca lebih lajut »