8 Tempat Wisata di Sleman yang Instagramable dan Cocok untuk Liburan Keluarga

Indonesia Berita Berita

8 Tempat Wisata di Sleman yang Instagramable dan Cocok untuk Liburan Keluarga
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 83%

Tempat wisata di Sleman cocok buat kamu yang ingin mendapatkan suasana dan foto yang indah

Liputan6.com, Jakarta Tempat wisata di Sleman sebagai wilayah utara Daerah Istimewa Yogyakarta bisa menjadi alternatif liburan yang dekat dari kota. Walaupun tidak memiliki daerah pantai seperti di wilayah selatan yaitu Gunung Kidul dan Bantul, Sleman menawarkan keelokan Gunung Merapi.

Kamu juga bisa berfoto dengan latar belakang menarik dari bangunan landmark seperti Menara Eiffel, Kincir Angin seperti di Belanda, Pagoda Thailand, jam raksasa Big Ben London, Menara Pisa Italia dan sebagainya. Peta wisata Jogja ini berlokasi di Jalan Kaliurang km 25, Pakembinangun, Pakem, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.Daerah sekitar Gunung Merapi memang memiliki banyak sekali destinasi sebagai tempat wisata di Sleman.

Gardu pandang di Bukit Klangon bisa jadi tujuan kamu selanjutnya. Di tempat ini terdapat spot foto yang keren berlatar belakang Gunung Merapi. Bukit Klangon berada di Desa Glagaharjo, Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman. Jaraknya kurang lebih 30 km dari pusat Kota Yogyakarta.Studio Alam Gamplong ini merupakan salah satu tempat wisata di Sleman yang terbilang baru. Letak tempat wisata ini berada di 16 kilometer dari Titik Nol KM.

Tempat wisata di Sleman satu ini tentunya sangat cocok untuk kamu yang sedang berburu spot foto cantik. Selain itu, kamu juga bisa membawa keluarga untuk berfoto bersama-sama.Selain kawasan dekat Gungung Merapi, tempat wisata di Sleman juga menawarkan keelokan candi-candi yang tak kalah instagramable. Daerah Kalasan terkenal sebagai daerah yang memiliki banyak candi yang bisa dikunjungi, salah satunya Candi Ratu Boko.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dispar Sleman : wisata lereng Gunung Merapi masih aman dikunjungiDispar Sleman : wisata lereng Gunung Merapi masih aman dikunjungiDinas Pariwisata Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, menyebutkan bahwa sejumlah objek wisata di lereng Gunung Merapi masih aman dikunjungi meskipun ...
Baca lebih lajut »

Produksi dan Ketersediaan Ikan di Sleman Terus NaikProduksi dan Ketersediaan Ikan di Sleman Terus NaikGelar potensi secara terpadu bisa jadi agenda strategis membangun jaringan pasar.
Baca lebih lajut »

Agensi Siapkan Tempat Khusus untuk Fan Sulli MelayatAgensi Siapkan Tempat Khusus untuk Fan Sulli MelayatAgensi SM Entertainment mengumumkan bahwa para penggemar Sulli dapat memberikan penghormatan terakhirnya untuk sang idola.
Baca lebih lajut »

Pemakaman Sulli Dilakukan Tertutup, SM Siapkan Tempat Berkabung untuk FansPemakaman Sulli Dilakukan Tertutup, SM Siapkan Tempat Berkabung untuk FansKeluarga Sulli meminta agar media tak meliput para sahabat dan rekan kerja yang datang untuk melayat
Baca lebih lajut »

BMW Tak Nambah Tempat Ngecas Mobil Listrik di Indonesia?BMW Tak Nambah Tempat Ngecas Mobil Listrik di Indonesia?Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) sampai saat ini masih menjadi barang langka ditemukan sebagai fasilitas umum. Akankah BMW tambah tempat ngecas mobil listrik di Tanah Air? MobilListrik BMW via detikhot
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-25 04:02:55