Manfaat tidur siang saat puasa dapat memberikan dampak baik untuk tubuh.
Liputan6.com, Jakarta Manfaat tidur siang saat puasa tidak hanya untuk menghilangkan kantuk. Tidur siang yang singkat saat puasa juga mendatangkan beragam manfaat untuk kesehatan tubuh. Normalnya kamu tidur selama 7-8 jam per hari.Namun, saat puasa kamu hanya bisa tidur selama 5-6 jam saja karena harus bangun untuk makan sahur. Karena itulah kamu harus menyempatkan tidur siang tidak lebih dari 30 menit setiap harinya saat puasa.
Peneliti sebuah studi yang dilakukan di Universitas Stanford, Amerika Serikat , menemukan, kurang tidur memicu hormon gherkin dan menurunkan kadar hormon leptin . Banyak kerugian yang kamu dapatkan pada tubuh saat stres, salah satunya menjadi lebih mudah jatuh sakit. Tidur siang membantu tubuh untuk menurunkan kadar kortisol dan menurunkan tekanan darah sehingga mengurangi stres sekaligus menurunkan risiko penyakit jantung.
Beberapa penelitian telah menunjukkan kalau tidur siang singkat baik untuk jantung. Ditemukan juga gangguan tidur pada malam atau siang hari dapat memicu gangguan jantung sebesar 37 persen.Manfaat tidur siang saat puasa berikutnya adalah dapat memperkuat memori. Sebuah tim ahli neuropsikologi Jerman menemukan bahwa tidur setelah mempelajari sesuatu dapat membuat informasi ingatan lima kali lebih baik daripada jika kamu tetap terjaga sesudahnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Fakta Unik Siesta, Tradisi Tidur Siang Ala Spanyol yang Sudah Ada Sejak Ribuan Tahun - Tribun TravelFakta Unik Siesta, Tradisi Tidur Siang Ala Spanyol yang Sudah Ada Sejak Ribuan Tahun via TribunTravel
Baca lebih lajut »
Dehidrasi dan Kurang Tidur Sebab Lemas saat Puasa RamadanTerapkan rumus 2-3-3 untuk penuhi cairan kamu saat puasa Ramadan. Seperti apa rinciannya?
Baca lebih lajut »
4 Fakta soal Tidur Dukung Daya Tahan TubuhDi tengah pandemi corona, sebagian orang kian sulit untuk tidur. Padahal sejumlah fakta menunjukkan kaitan antara tidur dan imunitas.
Baca lebih lajut »
Jangan Tidur Lagi, Ini 5 Hal Bermanfaat yang Bisa Dilakukan Usai SahurBerikut deretan hal produktif yang bisa kalian lakukan usai santap sahur.
Baca lebih lajut »
7 Bahaya Tidur setelah Sahur bagi KesehatanTidur setelah sahur dapat membahayakan kesehatan karena mengganggu sistem organ pencernaan serta penyerapan nutrisi tubuh.
Baca lebih lajut »