Timnas Indonesia berhasil menjejakkan kaki di final Piala AFF 2020 usai menumbangkan Timnas Singapura di semifinal.
Dalam duel semifinal leg kedua yang digelar di National Stadium, Singapura, Sabtu 25 Desember 2021, Indonesia berhasil memenangkan duel krusial ini dengan skor 4-2. Sebelumnya, pada leg pertama, skuad Garuda bermain imbang 1-1 kontra Singapura.
Kemenangan ini tak diraih Indonesia dengan mudah. Sebab, Tim Merah Putih hampir saja tumbang dari 9 pemain Singapura.Ya, The Lions mendapatkan dua kartu merah di waktu normal oleh Safuwan Baharudin dan Irfan Fandi. Di masa perpanjangan waktu, kiper Hassan Sunny juga ikut mendapatkan kartu merah. Sempat memimpin lewat gol Ezra Walian, Indonesia malah berbalik tertinggal oleh gol Song Ui-young dan Shahdan Sulaiman. Beruntung, Pratama Arhan menyelamatkan nyawa skuad Garuda berkat golnya di menit 87.
Skor 2-2 membuat laga berlanjut ke babak tambahan waktu. Di masa tersebut, Evan Dimas cs menambah dua gol lagi lewat gol bunuh diri Shawal Anuar dan Egy Maulana Vikri.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Semifinal Piala AFF Leg 2 Timnas Indonesia Vs SingapuraPertandingan leg kedua semifinal Piala AFF 2020 timnas Indonesia vs Singapura akan berlangsung pada Sabtu (25/12/2021) malam WIB.
Baca lebih lajut »
Jadwal Leg 2 Semifinal Piala AFF 2020: Timnas Indonesia Vs Singapura, Raih Tiket Final Garuda!Timnas Indonesia akan berjuang meraih tiket final Piala AFF 2020 saat bertanding dengan Singapura pada laga leg kedua semifinal, Sabtu (25/12/2021).
Baca lebih lajut »
Timnas Indonesia Vs Singapura: Egy Sudah Gabung Latihan, Siap Tempur di Semifinal Piala AFFBintang timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri, siap tempur melawan Singapura pada laga leg kedua semifinal Piala AFF 2020.
Baca lebih lajut »
Piala AFF 2020: Deretan Starter Tak Tergantikan di Timnas Indonesia, Peran Mereka Sangat Vital - Bola.netPerjalanan selama lima pertandingan Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 menunjukkan ada beberapa nama yang selalu dimainkan Shin Tae-yong sebagai starter.
Baca lebih lajut »
Egy Maulana Vikri Siap Bawa Timnas Indonesia ke Final Piala AFF 2020Egy Maulana Vikri telah bergabung dengan skuad Timnas Indonesia. Dia sudah menjalani latihan bersama pemain lain jelang pertandingan leg kedua semifinal Piala AFF.
Baca lebih lajut »
Top 3 Berita Bola: Kualitas Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 Bikin Pelatih Singapura TerkejutBerita tentang pelatih Singapura Tatsuma Yoshida terkejut dengan kualitas Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 menjadi yang terpopuler di kanal Bola Liputan6.com dalam 24 jam terakhir.
Baca lebih lajut »